Categories: MotoGP

Seri Assen Jadi Saksi “Sayap” Winglet Dipatah-Patah….!!!

Dengan suara bulat Komisi balap (Grand Prix Commission), yang terdiri dari  Dorna, IRTA & MSMA  memutuskan untuk melarang sayap atau winglet aerodinamis mulai 2017. Larangan di MotoGP akan juga sesuai  dengan peraturan yang dikenakan pada Moto2 dan Moto3 yang diputuskan awal tahun ini alias sudah duluan…

Alasan utama memang masalah keamanan…walau sudah dipastikan tahun depan namun bisa jadi akan berubah dipercepat bila tejadi perkembangan yang tidak sesuai dengan peraturan teknis saat ini… atau justru akan dipercepat karena alasan keselamatan, karena segala sesuatu akan terlambat jika sudah kejadian… dan penyelasan .. 😀

Menjadi rahasia umum bahwa terjadi  kontroversial musim ini seputar sayap, dengan keamanan menjadi perhatian utamanya. Peraturan dibuat untuk meminimalisir resiko akibat winglet ini termasuk akibat saat crash,  memastikan mereka memiliki tepi  winglet yang melengkung namun masalahnya ketika sayap itu patah akan menyisakan bagian tanjam di motor… dan itu bisa lebih berbahaya lagi… atau bahan dibuat lain..???

 

This post was last modified on 26 Juni 2016 10:21

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kelemahan Motor RS-GP24? Ini Kata Direktur Teknik Aprilia

RiderTua.com - Direktur Teknik Aprilia, Romano Albesiano, menjelaskan apa yang kurang dari RS-GP dan anak buahnya untuk membidik gelar juara…

3 Mei 2024

Maverick Vinales : Meski Ada Tawaran Bagus Saya Ingin Bertahan di Aprilia

RiderTua.com - Meskipun Ducati mendominasi MotoGP di awal musim 2024, Maverick Vinales dan Aprilia mampu bersaing dengan hasil yang sangat mengesankan.…

3 Mei 2024

Marc Marquez Menguji Rem Jempol untuk Pertama Kalinya

RiderTua.com - Marc Marquez mencoba rem jempol di stang kiri Ducati GP23 pada tes hari Senin di Jerez. Rider Gresini…

2 Mei 2024

Fabio Di Giannantonio : Teknologi di MotoGP Saat Ini Luar Biasa, Saya Menyukainya

RiderTua.com - Semakin dekat pengumuman mengenai peraturan baru MotoGP, semakin terbuka perdebatan tentang teknologi di masa depan. Fabio Di Giannantonio dengan…

2 Mei 2024

Johann Zarco : Bukan Drama, RC213V yang Baru Tidak Ada Kemajuan

RiderTua.com - Pada tes MotoGP hari Senin di Jerez, 4 pembalap Honda Joan Mir, Luca Marini, Takaaki Nakagami, dan Johann…

2 Mei 2024

Tesla Cybertruck akan Dikirim ke Indonesia Mulai Tahun Depan

RiderTua.com - Tesla telah memulai pengiriman Cybertruck di Amerika Serikat tahun lalu, meski untuk pasar global juga tengah dilakukan. Namun…

2 Mei 2024