Categories: MotoGP

Indonesia Pertamina Jembrana MotoGP Series… Kapan Digelar…???

sirkuit balap motoGP

Sungguh hal yang patut disayangkan jika Indonesia yang notabene konsumen roda dua terbesar ke 3 atau 4 didunia tidak kunjung juga menggelar event balap motor kelas Dunia MotoGP… selain sebagai apresiasi terhadap konsumen..event kelas dunia itu tidak dipungkiri akan mengalirkan devisa bagi negara..membuat gairah pariwisata di Tanah air… dan banyak efek positif lainnya… Sirkuit Internasional yang dekat dengan Negara kita adalah Australia dan Malaysia… Bukan sebuah Hil Yang Mustahal jika setelah Australia- Indonesia –baru ke Malaysia…

Padahal pembalap sekelas Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo mengatakan Keinginannya untuk berlaga di depan Publik Indonesia…demikian pula jika pembalap Repsol berlaga di tanah air..pasti ribuan pendukungnya akan nonton aksinya…
Wacana bali sebagai lokasi sirkuit itu pernah digulirkan beberapa waktu silam tepatnya di daerah Jembrana… kapan ya akan digelar?…dan kita-kita bisa nonton langsung…secara Live motoGP series Pertamina Jembrana Indonesia
Keren po ra bro…???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Paket Fairing Yamaha XSR900 GP Baru yang Seharga 1 Motor?

RiderTua.com - Baru saja dirilis pada November kemarin, Yamaha XSR900 GP kini kembali hadir dengan model baru tapi bukan keseluruhan…

1 Mei 2024

Fabio Di Giannantonio : Saya Tidak Mengalami Masalah Getaran di Jerez

RiderTua.com - Fabio Di Giannantonio finis di posisi ke-7 pada GP Spanyol di Jerez. Ini artinya rider VR46 itu finis di…

1 Mei 2024

Meski Kesakitan Pedro Acosta Menyelesaikan 75 Lap dalam Tes Jerez

RiderTua.com - Sehari usai crash saat pemanasan di GP Spanyol, Pedro Acosta merasakan sakit di seluruh tulang di tubuhnya. "Semuanya…

1 Mei 2024

Fabio Quartararo : Yamaha Menunjukkan Banyak Kemajuan di Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah finis ke-5 dalam sprint lalu posisi ke-15 pada balapan utama, Fabio Quartararo menyelesaikan tes hari Senin di…

1 Mei 2024

Maverick Vinales : Mirip Acosta, Motornya Tidak Cocok untuk Race Hari Minggu

RiderTua.com - Selama tes MotoGP hari Senin di Jerez, Maverick Vinales baru menyadari bahwa kedua Aprilia RS-GP miliknya tidak bekerja…

1 Mei 2024

Joan Mir : Menemukan Hasil Positif Pada Tes Jerez

RiderTua.com - Dengan finis di posisi ke-12 pada balapan utama hari Minggu di Jerez, Joan Mir menjadi pembalap terbaik pabrikan…

1 Mei 2024