Categories: All News

Tidak Ada Marka Jalan = Hukum Rimba Berlaku….

Pagi berangkat kerja ada perbaikan jalan… aspal ditinggikan jadi tambah halus muluss jalanan… enak memang kalau yang mulus -mulus … kebetulan jalannya memang jalur provinsi jadi biasa kalau pengendara kadang memacu kendaraannya sampai limitnya…namun satu hal yang menghilang kala perbaikan jalan adalah marka jalan alias garis pembatas tengah jalan… ketika marka itu tidak ada pengguna jalan jadi seenaknya saja memakai “hak” orang lain..jalur kita sering dia ambil seenak perutnya..akhirnya sing waras ngalah ..(Yang normal mengalah)….

Memang kita kalau tidak ada rambu-rambu, kadang juga seenaknya saat menggunakan jalan… padahal sudah tau disitu ada sekolah,pasar,masjid/tempat ibadah tetap Gas poll rem blong… harusnya kurangi dikitlah speednya… apalagi contoh diatas:  tanpa marka hukum rimba berlaku… siapa yang berani ya jalannya ditengah -tengah… semua minggir… kalau tidak ada tanda dilibas… *Indahnya berbagi jalan……….

pict: kaskus.co.id

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024