Categories: All News

Kalau Honda pakai basic mesin VTR 250.. Kelas Sport Heboh gak yaaa..??

Melihat rata-rata komentar yang sebagian besar berpendapat bahwa masalah jumlah silinder jadi daya tarik sendiri, kenapa Honda tidak datengin aja dulu VTR sebagai alternatif buat tandingin Ninja twin silinder…toh dengan konfigurasi yang berbeda”V” akan menjadi nilai dan daya tarik lebih … bagaimana dengan harga? di India harga  VTR 250 Price India=Rs. 1,50,000 sedangkan Ninja 250R (old)= Rs. 1,60,000 – Rs. 14,00,00 Bagaimana dengan Honda CBR250R =Rs. 1,48,000 – Rs. 1,73,000 dilihat dari harga ternyata memang tidak mungkin VTR akan diboyong kemari… tentunya CBR250 akan “tewas”… bisa jadi konsumen akan beli VTR naked kemudian dikasih “baju” balap…

Atau beli enginenya saja 😀

VTR dari sisi model memang lain temanya naked… namun dari segi engine… kemungkinan besar akan dilirik… wong mesin dengan konfigurasi ini masih jarang…engine V-Twin 249cc, DOHC, liquid cooled …  CR= 11:1, powernya=30HP @ 10500RPM … Kalau ini benar-benar “teralis” namanya…

Atau nunggu CBR250 benar-benar “pensiun”…baru VTR dihidupkan lagi..? Siapa yang setuju engine VTR 250 dijadikan basic motor 250cc Honda berikutnya??… tentunya banyak yang angkat tangan(gak kuat beli) 😆

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan Bebas Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat, 26 April 2024, Dalam sesi Latihan Bebas Moto2 Alonso Lopez mampu membuktikan menjadi…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap CFMoto Aspar Racing, David Alonso menjadi yang tercepat dalam Latihan Bebas…

26 April 2024

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024