Categories: MotoGP

Tes MotoGP di Aragón di dominasi Yamaha… HRC Absen..ada apa..???

Pengujian pada piranti motor balap berlanjut di sirkuit Aragon kemarin…Tim Pabrikan dan satelit Yamaha tampaknya yang mendominasi sesi uji coba itu diantaranya pengujian perangkat elektronik dan beberapa settingan untuk lintasan…

Hanya Tim satelit Honda tampaknya yang turun untuk uji coba… praktis Yamaha dengan performa bagusnya tahun ini berada di urutan 4 teratas… apakah tanda-tanda HRC masih belum menemukan settingan baru untuk diuji coba…dan menyerah dimusim ini dengan problemnya…???

  • 1/LORENZO /Yamaha Factory Racing/1:49.187
  • 2/SPIES /Yamaha Factory Racing/+0.255
  • 3/CRUTCHLOW /Monster Yamaha Tech 3/+0.500
  • 4/DOVIZIOSO /Monster Yamaha Tech 3/+0.700
  • 5/BARBERA/Pramac Racing Team/+1.009
  • 6/HAYDEN /Ducati Team/+1.017
  • 7/BAUTISTA /San Carlo Honda Gresini/+1.107
  • 8/ROSSI /Ducati Team/+1.182
  • 9/BRADL /LCR Honda/+1.959
  • 10/ABRAHAM /Cardion AB Motoracing/+2.790
  • 11/PIRRO/San Carlo Honda Gresini/+3.265
  • 12/HERNANDEZ/Avintia Racing MotoGP/+3.315
  • 13/EDWARDS /NGM Mobile Forward Racing/+3.40

Masalah getaran memang dialami RC213V sejak awal musim …apakah Chassis barunya bermasalah…tidak mampu meredam beringasnya engine 1000cc…??? tapi setelah naik ke 1000cc kenapa gak ada problem di Yamaha M1..??? paketnya lebih harmoniskah…??? tidak kencang berlebihan tapi lincah… well… kayaknya tahun depan RCV baru akan menang 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Hadirkan Dua Mobil Listrik Terbarunya!

RiderTua.com - Toyota kini memiliki sejumlah mobil listrik yang dijualnya di pasar global. Salah satunya bZ4X yang menjadi andalannya di…

27 April 2024

Toyota Alphard Kini Lebih Irit Bahan Bakar Dengan Teknologi Hybrid

RiderTua.com - Mobil hybrid Toyota di Indonesia kini cukup banyak modelnya dan dijual dalam harga yang bervariasi pula. Kebanyakan modelnya…

27 April 2024

Jorge Martin : Motor Tidak Ada Getaran!

RiderTua.com - Meski berada di posisi ke-5 dalam timesheet pada latihan hari Jumat di Jerez, Jorge Martin merasa dirinya jauh…

27 April 2024

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024