Categories: YAMAHA

Skutik mungil akankah ditinggalkan Yamaha…???

Mio kesannya mungil… kemudian diikuti beAt dengan dimensi yang 11-12..dan ternyata memang banyak diminati…tapi ketika ada rencana untuk discontinue Mio sporty terlihat Yamaha mulai meninggalkan “aliran” skutik mungil ini…

Sampai saat inipun skutik dengan dimensi ramping dan ringkas masih memuncaki angka penjualan  skutik entry level… bahkan BeAt tengah nge-Beat… desain mungil memang terkesan praktis dan mudah handlingnya..lincah untuk bermanuver di gang sempit,atau di kemacetan… padahal Mio J pun seringan mio lama… tapi kesannya sudah tidak seramping pendahulunya…

Kalau kesan simple dari dimensi skutik mungil ini tetap dilanjutkan oleh honda Beat maka Honda akan bertarung dengan suzuki nex dong…sedangkan Mio sebagai first mover skutik langsing akan keluar dari arena ini… sayang sekali… masih banyak yang suka ramping loh.. 🙂

Dimensi: p x l x t

Mio Sporty: 1.820  x 675  x 1.050 mm

Mio J : 1.830 x 705 x 1.050 mm

BeAt : 1859 x 676 x 1053 mm

Nex :1.850 x 665 x 1.035 mm

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024

Fabio Quartararo : Calon Tim Satelit Yamaha Harus Diperlakukan Seperti Tim Pabrikan

RiderTua.com - Ketika berbicara tentang sirkuit Jerez, Fabio Quartararo teringat kembali kesuksesannya di masa lalu. Dalam 4 tahun terakhir, rider…

26 April 2024

Peluang Citroen Mengekspor Mobil Rakitan Lokal

RiderTua.com - Citroen telah memastikan akan memulai produksi mobilnya di Indonesia pada Juli mendatang. Model yang akan dirakitnya untuk pertama…

26 April 2024