Categories: All News

Biker & Ramadhan(3): Puasa dan riding gimana menyiasatinya..

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Riding kala puasa… apalagi tengah hari mana tahannnn….. memang riding saat terik matahari ada satu masalah yang harus kita perhatikan yaitu dehidrasi, tapi bagaimana kalau terpaksa…?

Hindari perjalanan tengah hari..

Dehidrasi semakin hebat jika  lingkungan sekitar kita suhunya meningkat..semakin banyak keringat yang terbuang..keringat adalah usaha tubuh untuk menetralkan/melepas panas agar suhu tubuh stabil… jadi kalaupun mau riding agak jauh dan ingin tetap berpuasa lakukan sore atau malam hari dan dihari ke-15 atau lebih…biasanya tubuh sudah tebiasa..

Hindari riding jauh ke daerah yang belum dikenal..

Lah kalau kita kesasar apa gak tambah gusar bin luaparr… gak bisa memprediksikan berapa jarak tempuhnya… kapan sampai tujuan..kalau paham medan khan bisa dipaskan menjelang berbuka saat sampai tujuan to..sipppp… 🙂

Niatkan riding sebagai hiburan,bukan siksaan…

Mau mudik pas lagi puasa..harus ada motivasi biar tambah semangat riding.dan sebisa mungkin nikmati suasana dijalan.. enjoy ehh tau-tau dah bedug maghrib…buka puasa yukkkk.. 🙂

Cari jalur alternatif …

Seingatku jaman dulu semacet-macetnya jalan raya R2 masih bisa deh jalan disamping mobil..mobil macet motor masih bisa bergerak disisinya..sekarang..walahh..sama saja…!!! nah kalau kita paham jalur alternatif apalagi yang gak dilewati truck dan bus..dijamin aman terkendali…bebas macet..saat mudik misalnya..

Jangan bepergian kearah matahari didepan kita

Walupun tips ini berlaku pula untuk hari2 biasa namun akan lebih tepat jika kita terapkan saat puasa..selain menyilaukan mata..bagian muka khan bagian yang paling terbuka terhadap cahaya/sinar matahari, walaupun ada pelindung kaca… kalau pergi sore jangan kearah barat lah..tapi bukan berarti harus muter loh  😆

Mungkin pemilihan baju saat touring juga pengaruh yah..kalau jacket terlalu tebal malah seperti mandi sauna

Demikian kiranya sedikit tips dari saya semoga berguna ..kalau ada dari bro sekalian punya pengalaman seputar riding kala puasa monggo ditambahin.. 🙂

Wassalamualaikum wr wb

Artikel special ramadhan RT™

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Dkk Siap Ramaikan Pameran GIIAS 2024!

RiderTua.com - Toyota dan sejumlah merek otomotif di Indonesia menghadirkan sejumlah produk terbaiknya kepada konsumennya. Dari tahun ke tahun, makin…

8 Mei 2024

Toyota Naikkan Harga Sejumlah Mobilnya di Indonesia

RiderTua.com - Toyota baru saja mengumumkan kenaikan harga mobilnya di Indonesia. Mungkin ada yang menganggap hanya beberapa model saja yang…

8 Mei 2024

Great Wall Motor Masih Mempersiapkan Produksi Mobilnya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan Great Wall Motor di Indonesia memang baru dimulai, dengan model dari Haval dan Tank yang dihadirkan terlebih…

8 Mei 2024

GWM Tank 500 Sudah Terjual Puluhan Unit?

RiderTua.com - GWM Tank 500 menjadi satu dari beberapa mobil terbaru yang dihadirkan oleh Great Wall Motor di Indonesia melalui…

8 Mei 2024

Fabio Quartararo : Ngobrol 3 Jam Bersama Mantan Teknisi Ducati, Bikin Saya Yakin dengan Proyek Yamaha

RiderTua.com - Fabio Quartararo dengan terang-terangan mengakui bahwa meski memiliki kontrak untuk musim ini di akhir 2023 lalu, dia sama…

8 Mei 2024

Neta V Tidak Jadi Dihentikan Penjualannya?

RiderTua.com - Neta sempat mempertimbangkan untuk menghentikan penjualan model V. Jelas dengan dirilisnya V-II yang merupakan model facelift, model lamanya…

8 Mei 2024