Categories: MotoGP

Jika Winglet Dilarang Semua Kelas MotoGP ..Bukti Tim Jepang Kuat…!!!

RiderTua.Com— Penggunaan sayap pada motor balap MotoGP kian marak saja pelopornya adalah tim Ducati hal ini dilakukan Ducati dalam menyiasati grip depan karena besarnya power motor yang bisa mengakibatkan roda depan mengangkat/ Wheelie, dan kini akan resmi dilarang pada Moto2 dan Moto3, walau tidak ada penjelasan kenapa dilarang kemungkinan akibat pertimbangan keamanan dan power motor yang tidak sebesar Motor 1000 cc…daripada semakin rame pakai sayap mendingan di cekal duluan kali yak…

Untuk Moto2 penerapannya akan berlaku tahun ini sedangkan kelas Moto3 akan dilarang mulai musim depan dimana beberapa tim Moto3 sudah aplikasikan winglet ini pada motornya…
Karena perubahan regulasi dengan ban Michelin banyak tim seperti Yamaha dan Honda mencoba trik ini… namun sepertinya beberapa pembalap tidak suka, seperti Valentino Rossi melihat penggunaan Winglet ini tidak perlu lagi…
Jika Ducati saat ini menunjukkan tanda-tanda perkasa apakah ada manuver politik untuk jegal penemuan sayap ini dengan melarangnya seperti pada moto2 dan moto3…?
Bisa saja terjadi….

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024

Maverick Vinales : Mungkin Massimo Rivola Ingin Saya Segera Menandatangani Perpanjangan Kontrak

RiderTua.com - Maverick Vinales tampil luar biasa di COTA Austin. Dengan kemenangannya di balapan utama, kini dia berhasil mencetak rekor sebagai…

27 April 2024

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - 10 pembalap yang lolos ke Q2.. Latihan MotoGP di Sirkuit Jerez berlangsung hari ini,…

26 April 2024

Hasil Latihan 1 Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Joe Roberts menjadi pembalap tercepat pada Latihan 1 Moto2 Spanyol setelah menguasai sesi ini…

26 April 2024