Categories: MotoGP

Mungkin ini yang membuat “Haters” Lorenzo Bertambah :D

RiderTua.Com—Setiap tingkah rider dijaman serba canggih ini sangatlah mudah tersiar… setiap gerakan akan bisa ditangkap kamera…dan dengan mudahnya di”konsumsi” oleh publik..memang dalam olah raga tidak perlu sebuah “pencitraan” beda dengan dunia politik….namun pencitraan dan kesan akan membekas kepada para penikmatnya…seperti gambar  diatas..dimana ada sebuah insiden kedua rider Yamaha ini saat di pit stop…diluar siapa yang salah, maka akan terlihat sifat asli dari rider itu sendiri…

Kesalahpahaman bisa jadi… mungkin bisa diumpamakan kita sendiri dalam kehidupan sehari-hari…kita dengan pengendara lain..disaat maksud kita akan belok kita sudah mempunyai perkiraan bahawa jarak dengan pengendara lain itu aman, namun pengendara itu terlalu sensitif dan pemarah sehingga kita dibentak… pernah to ngalamin hal ginian…?

Dalam persaingan yang sudah mencapai ubun-ubun sikap Lorenzo ini bisa dipahami, namun disatu sisi apakah sikap ini perlu..? Saya tidak bisa bilang Lorenzo itu salah..dan tidak mengatakan Valentino Rossi itu Benar..namun mau -tidak mau publik yang akan menilai dan akan terjadi pula kesalahpahaman publik…bahawa image Lorenzo dengan insident ini justru akan merugikan dia… Gak percaya..? Dikandani ora pratolo…. karepmu

This post was last modified on 13 Agustus 2020 19:48

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Penjualan Mobil Chery Naik Drastis di Q1 2024!

RiderTua.com - Chery mungkin menjadi salah satu merek mobil asal Negeri Tirai Bambu yang sempat diremehkan ketika pertama kali hadir…

27 April 2024

Penjualan Mobil Hybrid Suzuki Catatkan Hasil yang Positif

RiderTua.com - Suzuki telah mencatatkan hasil penjualan mobil yang cukup bagus selama bulan Maret 2024 di Indonesia. Tercatat ada kenaikan…

27 April 2024

Toyota Hadirkan Dua Mobil Listrik Terbarunya!

RiderTua.com - Toyota kini memiliki sejumlah mobil listrik yang dijualnya di pasar global. Salah satunya bZ4X yang menjadi andalannya di…

27 April 2024

Toyota Alphard Kini Lebih Irit Bahan Bakar Dengan Teknologi Hybrid

RiderTua.com - Mobil hybrid Toyota di Indonesia kini cukup banyak modelnya dan dijual dalam harga yang bervariasi pula. Kebanyakan modelnya…

27 April 2024

Jorge Martin : Motor Tidak Ada Getaran!

RiderTua.com - Meski berada di posisi ke-5 dalam timesheet pada latihan hari Jumat di Jerez, Jorge Martin merasa dirinya jauh…

27 April 2024

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024