Categories: All News

Cemoohan Tampang CS1 akibat Performa Yang Mumpuni…???

Honda City Sport One (CS1) di Luncurkan pada sekitar awal triwulan kedua 2008 motor ini hasil desain kolaborasi- gabugan tiga engineer Honda dari tiga negara(Jepang,Thailand ,Indonesia)dan riset 3 tahun… karena kolaborasi coba Bro sebutkan desainer Indonesia dapet bagian desain apanya bro…??? 


Memang sektor yang paling sulit dan ruwet adalah bagian “bagasi” sering diejek dengan sebutan Punuk..dan headlamp yang di cemooh dengan domba garut… menurut RT tidak ada yang salah… RT dulupun hampir saja meminang motor ini,seandainya tanpa kopling…

Ayago.???

Jupiter MX Power 9.21 kW / 8500 rpm atau 12,25 PS sedangkan CS1 mempunyai tenaga 12,8 PS / 10.000 rpm … dengan berat isi saja jupiter MX 109kg, sehingga perbandingan daya  terhadap berat motor 1 : 0.11 sedangkan CS 1 yang mempunyai berat kosong 114 dan perbandingan berat dan powernya 1 : 0.11 …dengan kubikasi yang lebih kecil tapi hampir setara tenaganya(beda karakter) inikah yang membuat CS1 jadi perhatian(baca:dicemooh)…maksudnya kalau model dan power memble pastinya CS1 gak akan jadi bahan perbincangan tooo…tenggelam… 🙂

1. Model Honda Sonic

2.Honda Nova Dash

3.Atau yang sekarang memang lebih bagus…

* Sektor samping bagus,velg serasi,buritan OK,engine tampak beda dari mesin2 AHM punya… cuma yang jadi perdebatan yah dua bagian tadi head & “punuk”…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Great Wall Motor Masih Mempersiapkan Produksi Mobilnya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan Great Wall Motor di Indonesia memang baru dimulai, dengan model dari Haval dan Tank yang dihadirkan terlebih…

8 Mei 2024

GWM Tank 500 Sudah Terjual Puluhan Unit?

RiderTua.com - GWM Tank 500 menjadi satu dari beberapa mobil terbaru yang dihadirkan oleh Great Wall Motor di Indonesia melalui…

8 Mei 2024

Fabio Quartararo : Ngobrol 3 Jam Bersama Mantan Teknisi Ducati, Bikin Saya Yakin dengan Proyek Yamaha

RiderTua.com - Fabio Quartararo dengan terang-terangan mengakui bahwa meski memiliki kontrak untuk musim ini di akhir 2023 lalu, dia sama…

8 Mei 2024

Neta V Tidak Jadi Dihentikan Penjualannya?

RiderTua.com - Neta sempat mempertimbangkan untuk menghentikan penjualan model V. Jelas dengan dirilisnya V-II yang merupakan model facelift, model lamanya…

8 Mei 2024

Jorge Lorenzo : Valentino Rossi Meninggalkan Yamaha Karena Cemburu

RiderTua.com - Jorge Lorenzo mengingat kembali hubungannya dengan Valentino Rossi pada saat masih bersama di Yamaha, dimana ada persaingan di…

8 Mei 2024

Honda Pop 110i ES : Motor Bebek Unik yang Harganya Rp 30 Jutaan

RiderTua.com - Motor bebek yang punya desain khas retro klasik, baru saja kembali menghadirkan Honda Pop 110i ES dengan teknologi…

8 Mei 2024