Categories: All News

Rajanya Skutik Kenapa gak Kymco…???

Kenapa Skutik Kymco tidak terdengar gaungnya dan seakan tidak tercatat sebagi first mover skutik tanah air..?? justru bagi sebagian orang Mio adalah skutik perdana di Indonesia..perkembangan skutik kymco terbilang lambat karena masih dianggap aneh… karena masih baru di Indonesia kala itu…tapi kenapa semenjak Yamaha Turun tangan jadi laen….??

Apakah masalah desain yang jadi pilihan konsumen ataukan brand Jepang yang hanya “diterima” sebagian besar masyarakat kita..atau kurang bagusnya dan banyaknya konflik di tubuh perusahaan ini… bahkan pada mei 2010 dinyatakan pailit cmiiw..

Terlepas dari masalah internal, soal teknologi sebetulnya sama saja loh dengan skutik jepang..jangan jangan karena “kepintaran” yamaha yang bisa mendekatkan skutik ke hati konsumen tanah air..???

Setelah Yamaha berhasil meraup pasar gemuk dari kelas ini …Honda tak mau ketinggalan dengan membombardir kelas ini..dengan varian yang lebih gile lagii…. 🙂  weh Kymco atau Mio yang buka pintu neh 😆

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Skutik Italia yang Klasik, Lambretta Resmi Rilis G350 Series II

RiderTua.com - Lambretta, merupakan pabrikan motor asal Italia yang punya desain skutik klasik legendaris. Baru-baru ini mereka telah meluncurkan skutik…

5 Mei 2024

Davide Brivio Ingin Membawa Trackhouse Aprilia Seperti Suzuki

RiderTua.com - Davide Brivio, Manajer tim Trackhouse itu bertujuan untuk mempertemukan mantan pembalap Suzuki Joan Mir dan Alex Rins dalam…

5 Mei 2024

Gresini Mengalami Momen Emas Sejak Marquez Tiba

RiderTua.com - Carlo Merlini, manajer tim Gresini, antusias usai podium diraih Marc Marquez di Jerez. Kemenangan keenam tim satelit di…

5 Mei 2024

KTM Menemukan Sesuatu yang Menarik di Tes Jerez

RiderTua.com - Francesco Guidotti, manajer tim KTM, menyampaikan pendapatnaya setelah tes terakhir, apakah kita akan melihat motor KTM RC16 yang…

5 Mei 2024

John Hopkins : Joe Roberts Pantas Berada di MotoGP

RiderTua.com - Pada balapan terakhir Moto2 di Jerez, Joe Roberts berhasil memimpin klasemen. John Hopkins yang merupakan salah satu pembalap Amerika…

5 Mei 2024

Assen Perpanjang Kontrak MotoGP dan Superbike Hingga 2031

RiderTua.com - Jika kita sebut nama salah satu sirkuit pasti kita akan mengingat kejadian atau aksi dari pembalap yang tak…

4 Mei 2024