Categories: All News

Mudik jarak pendek Pasuruan-Madiun

Mudik kali ini akan saya coba dengan R2 dengan menempuh rute: Bangil-Gempol-Mojokerto-Jombang-Kertosono-Nganjuk-Saradan-Madiun =  ±167 km. Berangkat jam 5 pagi estimasi sampai tujuan jam 9… bisa lebih kalau sering istirahat 🙂
Waktu yang saya pilih(subuh)dengan pertimbangan…bulan puasa kalau jam segitu khan habis sahur(masih fresh)…matahari belum terlalu terik kala ditengah perjalanan…jalur juga belum terlalu padat.

05.00 WIB …Berangkat dari bangil… setelah sholat subuh lumasi rantai dengan spry pelumas rantai …langsung panasin motor saja karena keperluan mudik malamnya sudah dipersiapkan… bersama istri dan sikecil langsung ngacir menembus dinginnya pagi… lalu lintas jelas masih sepi…45 menit nyampai mojokerto sampai disini bertemu rombongan pemudik R2 dari arah surabaya..masih belum terlalu full juga,biasa…karena jalanan masih sepi kecepatan konstan 70 kpj…sampai di daerah kertosono mulai macet di pintu perlintasan KA… tapi tak berapa lama kemacetan terurai karena ada sebagian arus yang ke arah trenggalek… saya lurus arah madiun… sampai di Nganjuk hanya butuh waktu 1 jam karena lalu lintas lengang  aman terkendali… sampai disini kecepatan konstan 80 kpj… sampai di hutan saradan sebetulnya mau istirahat sejenak tapi tanggung badan masih fit juga… dan sikecil tidur.. dari pada dibangunin…langsung tancap gas kecepatan minimal 90 kpj..performa motor emang yahud biar buat boncegan dan muatan,..hingga nyampai wilayah kab.Madiun ..berangkat 4.45 WIB nyampai dikota Madiun 7.30 WIB…(lebih cepat dari perkiraan..)

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Seres E1 yang Terjual Ratusan Unit, Tapi Jarang Terlihat di Jalan

RiderTua.com - Seres E1 menjadi salah satu mobil listrik yang dijual di Indonesia ketika pasarnya pertama kali dimulai disini. Meski…

5 Mei 2024

Aleix Espargaro Kesal : Zarco Harus Lebih Respect

RiderTua.com - Aleix Espargaro sangat tidak senang bersenggolan dengan Johann Zarco di GP Spanyol. Pertarungan mereka di Jerez berakhir ketika rider…

5 Mei 2024

Antrian Pesanan Toyota Vellfire Kini Mencapai Enam Bulan!

RiderTua.com - Toyota Alphard dan Vellfire di Indonesia kini mendapatkan model generasi terbarunya setelah sekian lama. Kedua mobil MPV mewah…

5 Mei 2024

Status Quo Kontrak Pembalap MotoGP : Ducati Panas..!

RiderTua.com - Sudah ada beberapa perubahan di bursa transfer fase awal MotoGP musim 2024. Saat ini 16 dari 22 pembalap…

5 Mei 2024

Skutik Italia yang Klasik, Lambretta Resmi Rilis G350 Series II

RiderTua.com - Lambretta, merupakan pabrikan motor asal Italia yang punya desain skutik klasik legendaris. Baru-baru ini mereka telah meluncurkan skutik…

5 Mei 2024

Davide Brivio Ingin Membawa Trackhouse Aprilia Seperti Suzuki

RiderTua.com - Davide Brivio, Manajer tim Trackhouse itu bertujuan untuk mempertemukan mantan pembalap Suzuki Joan Mir dan Alex Rins dalam…

5 Mei 2024