Categories: All News

Berapa jumlah kuda yang kamu pakai tiap hari…?

Bonsai (bukan nama sebenarnya)beli motor dengan spek powernya 11.7 PS pada 9500 rpm..(bukan spek motor dalam gambar)tapi karena dia ‘alon rider’ maka tenaga motor segitu jarang dipakai artinya mungkin yang dia pakai  gak lebih dari 5 PS saja..pertanyaanya kenapa dia gak beli saja motor dengan spek 8,46 PS pada 7.500 rpm… artinya kalau bonsai cukup “ditarik” dengan 5 kuda kenapa dia gak beli yang kudanya 8 saja kan ngirit… kuda yang enam tadi nganggur dong..padahal makan rumputnya banyak…

HP= Horse Power=daya kuda
PS=Pferd Stärke= horse strenght = horse power=daya kuda
Kira kira kenapa dia milih motor sport (11 hp )kok gak motor bebek saja (8 hp)…?
A. Buat gaya-gayaan..nih motken(motor kencang)
B. Emang suka berlebihan
C. Motor Warisan

Berapa HP sih rata2 yang kita perlukan untuk motor harian… ?

Tags: ridertua
ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Hadirkan Dua Mobil Listrik Terbarunya!

RiderTua.com - Toyota kini memiliki sejumlah mobil listrik yang dijualnya di pasar global. Salah satunya bZ4X yang menjadi andalannya di…

27 April 2024

Toyota Alphard Kini Lebih Irit Bahan Bakar Dengan Teknologi Hybrid

RiderTua.com - Mobil hybrid Toyota di Indonesia kini cukup banyak modelnya dan dijual dalam harga yang bervariasi pula. Kebanyakan modelnya…

27 April 2024

Jorge Martin : Motor Tidak Ada Getaran!

RiderTua.com - Meski berada di posisi ke-5 dalam timesheet pada latihan hari Jumat di Jerez, Jorge Martin merasa dirinya jauh…

27 April 2024

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024