Home Tags Valentino Rossi

Tag: Valentino Rossi

Valentino Rossi adalah pembalap MotoGP yang dilahirkan di Urbino, Italia, pada 16 -02- 1979. Valentino Rossi adalah salah seorang pembalap MotoGP tersukses sepanjang masa. Dilansir Sports Ilustrated, Rossi merupakan salah satu olahragawan dengan pendapatan terbesar di duunia. Ayahnya mantan pembalap MotoGP 250 cc Graziano Rossi. Ibunya Stefania Palma

Rossi memegang banyak rekor bahkan dia melampaui capaian seniornya. Total  9 gelar juara dunia:

1. Satu di kelas 125cc  (1997),
2. Satu kali di kelas 250cc (1999),
3. 7  kali juara dunia kategori 500cc/MotoGP (2001, 2002, 2003, 2004, 2005, 2008 dan 2009).

Rossi memulai balapan di Grand Prix pada 1996 untuk Aprilia di kelas 125 cc.

RiderTua.com

 

 

Valentino Rossi : Heran Bagaimana Cara Stoner Jinakkan Ducati…???[Sebuah Pengakuan]

Ada hal menarik diungkapkan Valentino Rossi dimana dia bertanya-tanya dan tidak habis pikir bagaimana cara stoner naik Ducati... apakah ada trik khusus...??  ”I don’t...

Valentino Rossi: Jadikan Aku Yang Kedua……… Minder….atau…????

Duh..entah merendah atau gimana saat membaca berita ini...RT ikut trenyuh dimana sebuah media asing mengutip kata-kata Valentino rossi yang mana dia merasa jadi nomor...

[Valentino Rossi] RC213 V “lebih” dibanding M1…….!!!

Dalam seri-seri akhir tampaknya Valentino Rossi mengamati sepak terjang Dani pedrosa dengan RCVnya bahkan dia sempat berujar bahwa Honda mempunyai "sesuatu"......... "the speed with...

Dovi dan Rossi “Perang Dingin”……….???

Ternyata Dovizioso sempat juga menilai seniornya itu... walau mungkin saja maksudnya hanya sebuah masukan dan bisa jadi sebuah motivasi bagi dia dan tim ducati,...

Arti Di Balik Nama Rider MotoGP…

Nama memang bukan sembarangan diberikan oleh orang tua kita...disitu tersirat harapan dan doa agar kelak anaknya menjadi seseorang yang diinginkan sesuai dengan nama yang...

[Valentino Rossi] jangan Ambil Motorku…..!!!

Ada pemandangan lucu kalau Free practise 3 dimana Valentino Rossi tergelincir saat menggunakan desmonya...namun saat itu petugas sirkuit langsung meminggirkan motornya... terlihat Rossi berusaha...

Rossi dan Lorenzo “The Duel”..???

Musim balap tahun depan ada sesuatu yang menarik... yah pertarungan dalam satu tim...Lorenzo yang sudah "pintar" dan menyatu dengan M1 dan Rossi yang fenomenal......

Kenapa Rossi Gak Pilih Repsol Honda…????

Terlihat memang Bos HRC sendiri berharap Rossi akan memacu RC213V..Rossi return is 'possible' .."At this point anything is possible, we have to think about...

Valentino Rossi dan Marquez … Miripnya Dimana…???

Miripnya dimana..?? Ada beberapa pengamat yang mengatakan bahwa Marquez adalah the next Rossi ...apa benar...??? apa karena saat Rossi pensiun tidak ada rider yang stylenya...

[Tes Ducati GP12 Misano]Swing Arm Baru OK… Frame NO….

Setelah melahap 53 lap selama 3 jam kala melakukan tes GP12 pasca lomba kemarin, Valentino Rossi merasa sangat gembira dengan progress yang telah dicapai......

Valentino Rossi Menghabiskan “Masa Tua”nya di Yamaha

Dikutip dari La Gazzeta Dello Sport,Yang memberitakan bahwa Rossi akan selamanya di Yamaha adalah sebuah hal menarik artinya tidak ada tim lain yang akan...

Rossi ke Yamaha = MotoGP Selamat….!!!

Menurut RT pribadi sebetulnya ada "Misi" yang lebih besar dari seorang valentino Rossi selain "cuma" pindah dari satu Tim ke tim lainnya... misi itu...

Satu Gubuk Dua Cinta..siapa yang merana…???

Apakah bisa 'Cinta' Yamaha dibagi dua antara Rossi dengan Lorenzo...sedangkan sulit membedakan siapa yang terbaik...??? belum lagi jika ada kesalah pahaman.. settingan Lorenzo lebih...

Rossi Ubah motornya…Stoner Ubah riding style-nya

Kalau ditanya hebatan mana..? tentunya dari sudut pandang "ducati-isme" akan beragam jawabnya namun sebuah komentar media italia justru menyudutkanVale yang dinilai tidak mampu beradaptasi...