Home All News Harga Motor Di Tanah Air Bisa Lebih Murah Lagi….!!!!

    Harga Motor Di Tanah Air [ Sebetulnya] Bisa Lebih Murah Lagi….!!!!

    As-roda-motor

    Kemarin bincang-bincang dengan rekan kerja pemilik sebuah bengkel yang men-supply spare part mesin perusahaan di tempat RT… ada hal menarik setelah RT singgung soal spare part motor… dia menjelaskan bahwa sebuah perusahaan kecil pembuat part motor ternyata menyuplai part untuk pabrikan motor di Jakarta…

    gear sepeda motor

    Disini RT gak akan jabarkan dan infokan berapa harga part itu saat di pembuatnya..namun yang menggelitik adalah dariย “Home Industri” ke pabrikan besar itu sudah melewati 6 orang yang “order”…
    Si “Boss” pusat pesan ke orang A…si A pesan ke orang B… dan seterusnya sampai ke 6 kali “proses”…bayangkan dan itu bukan rahasia lagi dimanapun kalau ber-sub-sub apakah masing-masing tidak mendapat untung sendiri-sendiri…???

    Konten promosi pihak ketiga โ€“ hasil dapat berbeda untuk setiap individu.

    motor china

    Nah jika dari Pabrikan besar langsung ke sumbernya …akan jadi berapa harganya…itu baru part kecil… kalau bagian lainnya secara keseluruhan apakah tidak membuat motor semakin murah saja…???
    Karena menurut penuturan teman RT tadi rata-rata bila di sub-kan itu ambil keuntungannya mencengangkan….
    Coba renungkan bersama bonusnya …. !

    sport   girls

    © ridertua.com

    Konten promosi pihak ketiga โ€“ hasil dapat berbeda untuk setiap individu....

    17 KOMENTAR

    1. Sad but true memang di Indo mental dan praktek makelar berlebihan masih banyak terjadi.
      Jika kondisinya seperti yang di ilustrasikan dalam artikel ya yang paling wenak jadi si B,C,D,E dan F.
      Tinggal santay ongkang-ongkang dengkul menikmati keuntungan dari setiap part yang dipesan.

      Maunya kaya tapi gak pake kerja ยป Indonesia bingit hehehe.

    2. 6 tangan, tarulah, satu tangan ambil margin 5 %, yg 4 tangan anggaplah cuma broker

      artinya bisa kurang 30% lagi harga motor

    TINGGALKAN BALASAN

    Silakan masukkan komentar Anda!
    Silakan masukkan nama Anda di sini