Categories: Otomotif

Berapa Penjualan Daihatsu Terios di Indonesia Sejauh Ini?

RiderTua.com – Daihatsu Terios kini mendapatkan facelift setelah sekian lama. Mobil low SUV ini tampil dengan desain yang lebih modern serta sporty, termasuk membawa fitur baru yang lebih canggih. Selama 17 tahun, Daihatsu Terios hadir di Indonesia dalam dua model generasi. Tidak heran kalau model ini cukup dikenal oleh banyak orang.

Baca juga: Harga Daihatsu Terios Facelift Lebih Murah Dari Rivalnya?

Daihatsu Terios Terjual 300 Ribu Unit

Sebagai salah satu andalan Daihatsu di Tanah Air, Terios bisa menjadi pilihan alternatif bagi konsumen jika harga kembarannya, Toyota Rush, terlalu mahal. Memang keduanya hadir sebagai model kembar, hanya saja dengan perlakuan yang cukup berbeda satu sama lain. Dimana ini bisa terlihat dari Terios yang hanya mendapat facelift, sedangkan Rush tidak.

Lebih dari satu dekade mobil ini hadir di Indonesia, dan namanya masih cukup dikenal oleh masyarakat. Sebab unitnya sendiri sudah terjual sekitar 300 ribu unit sejak pertama kali dirilis tahun 2006 silam menurut data dari Astra Daihatsu Motor (ADM). Bahkan hasil ini melampaui apa yang diprediksinya sejak awal, dan itu menjadi sesuatu yang bagus.

(Dream.co.id)

Model Unggulan

Terios mungkin belum selaris model lainnya seperti Xenia atau Sigra. Tapi penjualannya selama ini sudah dapat menyumbangkan hasil yang begitu besar bagi Daihatsu. Terlebih mereka dapat menyediakan mobil yang bisa memenuhi kebutuhan di pasarnya.

Segmen low SUV berjalan cukup ketat selama beberapa tahun terakhir, apalagi dengan kedatangan model baru. Tapi baik Rush maupun Terios masih menjadi yang teratas di kelasnya, jelas karena keduanya sudah hadir cukup lama di Tanah Air. Sehingga ini dapat memberikannya dominasi di segmennya, walau secara keseluruhan belum dapat mengungguli model lainnya.

Tapi setidaknya Terios dapat memberikan sesuatu yang baru bagi konsumen Indonesia dari Daihatsu. Walau Rush sejauh ini tidak mendapat penyegaran apapun.

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez : Saat Duel Melawan Pedro Acosta Saya Bilang Saya akan ‘Switch On’

RiderTua.com - Secara mengejutkan, rookie Pedro Acosta mampu menyalip juara dunia MotoGP 6 kali Marc Marquez di GP Qatar. Namun…

19 Maret 2024

Di MotoGP Portugal Marc Marquez akan Tampil Brutal

RiderTua.com - Debut Marc Marquez dengan Ducati diawali dengan hasil yang luar biasa. Pendatang baru tim Gresini itu finis ke-5…

19 Maret 2024

Fermin Aldeguer Menandatangani Kontrak dengan Ducati Corse untuk MotoGP 2025

RiderTua.com - Penandatanganan Fermin Aldeguer Mengual dengan Ducati untuk musim MotoGP 2025 akhirnya resmi. Pengumuman yang sangat dinanti telah tiba,…

19 Maret 2024

Tim VR46 Menuju ke Yamaha ? Peluang dan Tantangan!

RiderTua.com - Selain peluang yang terbuka, tim VR46 juga dihadapkan pada berbagai tantangan jika mereka memutuskan untuk bergabung dengan Yamaha. Salah…

19 Maret 2024

Apakah Martin akan Senasib dengan Diggia, Harus Pergi untuk Memberi Ruang pada Marc Marquez?

RiderTua.com -  Bukan duel Bestia versus Martinator, tapi Marc Marquez dan Jorge Martin yang berebut kursi disamping Pecco Bangnaia di…

19 Maret 2024

Mesin Aprilia Berada pada Level yang ‘Mengkhawatirkan’

RiderTua.com - Aprilia bertujuan menjadi lawan Ducati di kejuaraan MotoGP 2024. Langkah besar ke depan untuk bersaing dengan tim Borgo…

19 Maret 2024