Categories: MotoGP

Sportivitas Pecco: Fabio Pantas Juara Dunia

RiderTua.com – Bagi beberapa orang yang mengenal pembalap bernomor start #63: Pecco adalah pembalap yang hebat, berpendidikan, cerdas, dan profesional yang hebat. Patut menjadi contoh dalam olahraga baik di luar dan di dalam trek. Selain itu juara dunia Moto2 2018 ternyata adalah seorang pembalap yang sportif. “Fabio pantas mendapatkan gelar ini. Tentu saja dia pembalap yang paling pantas mendapatkan gelar. Saya senang untuknya. Tahun lalu dia berada dalam situasi seperti saya, karena dia menang untuk pertama kalinya tetapi kemudian membuat kesalahan di paruh terakhir musim. Saya berada dalam situasinya sekarang dan saya percaya bahwa kami akan lebih siap untuk tahun depan,” kata pembalap yang berada dalam manajemen VR46, Valentino Rossi itu.

Sportivitas Seorang Pecco: Fabio Pantas Juara Dunia

Tentu saja, sebagian besar dari 35.000 penonton yang menyaksikan langsung jalannnya balapan mengenakan warna kuning. Tetapi basis penggemar Pecco juga bertambah. “Sulit dipercaya, tahun ini banyak berubah. Saya sangat menghargai hal-hal ini dan saya harus berterima kasih kepada semua penggemar yang datang dan semua orang yang meneriakkan nama saya. Bahkan setelah jatuh, saya masih bisa mendengarnya. Saya mencoba untuk menyenangkan mereka tetapi saya jatuh. Maaf, tapi itu sangat bagus untuk dilihat dan juga sangat emosional,” kata pembalap Ducati berusia 24 tahun itu.

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pecco Bagnaia : Motornya Jauh Lebih Stabil..Tidak Merasakan Ada Getaran!

RiderTua.com - Pecco Bagnaia memulai latihan hari Jumat di Jerez dengan masalah pada Desmosedici GP24 miliknya. Yang membuat rider pabrikan…

27 April 2024

Marc Marquez Pede : Masa Adaptasi Selesai Kini Mulai Bicara Podium dan Kemenangan

RiderTua.com - Sepanjang hari, Marc Marquez selalu berada di barisan depan pada latihan hari Jumat di Jerez. Bahkan di tengah…

27 April 2024

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Marc Marquez merebut posisi start terdepan (pole position) untuk balapan MotoGP Spanyol. Dia menjadi…

27 April 2024

Hasil Kualifikasi 1 MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Sabtu (27/4/2024), Dua pembalap yang lolos ke Q2 setelah harus memutar melalui Kualifikasi 1…

27 April 2024

Hasil Latihan Bebas 2 MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Kondisi lintasan basah membuat pembalap tidak bisa meningkatkan catatan waktunya.. Latihan Bebas untuk kelas…

27 April 2024

Hasil Latihan 2 Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Sabtu (27/4/2024), Pembalap Boscoscuro Sergio Garcia jadi yang tercepat dalam Latihan 2 Moto2 di…

27 April 2024