Categories: MotoGP

Raul Fernandez Siap Kalahkan Rekor Marquez!

RiderTua.com – Raul Fernandez masih berharap bisa mengalahkan Gardner dalam perburuan gelar Moto2 tahun ini dan juga berharap bisa memperbaiki dua rekor yang dibukukan Marc Marquez di kelas menengah. Debut Raul Fernandez di Moto2 tentu saja sangat sensasional. Sejak balapan pertama di Qatar, pengaruhnya sebagi rookie Moto2 sangat mengesankan. Raul meraih enam kemenangan (Marc 7 kali), yang juga memperoleh dua podium lainnya. Dia sedang mengejar gelar juara dunia (Marc belum jurdun), meskipun Raul nol poin di Sachsenring dan Silverstone yang memperumit segalanya. Kini ada 34 poin yang memisahkannya dari pemimpin klasemen sekaligus rekan setimnya Remy Gardner. Akankah Raul Fernandez mengalahkan Marc Marquez?

Raul Fernandez Siap Kalahkan Rekor Marquez

Fernandez berharap bisa mempersulit Gardner, ada empat balapan tersisa hingga akhir kejuaraan Moto2 dan beberapa peluang masih ada. Tentunya bagi pembalap asal Madrid itu penting untuk meraih kemenangan lain dan selalu finis di depan pembalap Australia itu, yang selama ini hampir tidak pernah melakukan kesalahan (belum gagal finis).

Meski tidak meraih gelar juara dunia, Fernandez masih berpeluang meraih dan memecahkan rekor lain di musim ini. Yaitu rekor kemenangan rookie di Moto2. Saat ini dipegang oleh Marc Marquez, yang memperoleh tujuh kemenangan pada musim rookie-nya di tahun 2011. Pembalap tim KTM Ajo Red Bull ini selain berpotensi bisa sukses dengan melebihi rekor kemenangan Marc Marquez di musim pertamanya di Moto2 dan bisa membuat rekor baru untuk juara dunia sebagai rookie Moto2 atas Marc juga (jika runner-up dia sama dengan pencapaian #93).

Namun Fernandez, tidak seperti Marquez, tidak dua tahun di kelas Moto2 untuk merebut gelar. Dia sebenarnya meminta satu tahun lagi, tetapi KTM memutuskan untuk mempromosikannya lebih cepat ke MotoGP dan membuatnya membalap untuk tim Tech3 bersama Remy Gardner. Karena Yamaha sudah mengintip di depan pintu, untuk memboyong Raul..

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024

Maverick Vinales : Mungkin Massimo Rivola Ingin Saya Segera Menandatangani Perpanjangan Kontrak

RiderTua.com - Maverick Vinales tampil luar biasa di COTA Austin. Dengan kemenangannya di balapan utama, kini dia berhasil mencetak rekor sebagai…

27 April 2024

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - 10 pembalap yang lolos ke Q2.. Latihan MotoGP di Sirkuit Jerez berlangsung hari ini,…

26 April 2024

Hasil Latihan 1 Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Joe Roberts menjadi pembalap tercepat pada Latihan 1 Moto2 Spanyol setelah menguasai sesi ini…

26 April 2024