Categories: Otomotif

Avanza Terus Menggeber Penjualannya Selama Awal Tahun 2019

RiderTua Mobil – Persaingan segmen LMPV di Indonesia pada tahun ini semakin meningkat. Beberapa model seperti Xpander dan Avanza terus menggempur satu sama lain, seperti tak mau kalah dengan rivalnya. Avanza terus menggeber penjualannya selama awal tahun 2019.

Baca juga: Duel Xpander vs Avanza, Siapa yang Lebih Unggul ?

Avanza Terus Menggeber Penjualannya Selama Awal Tahun 2019

Tercatat sepanjang bulan Maret 2018, Avanza terjual sebanyak 8.538 unit secara wholesales. Untuk ritel sebesar 6.476 unit. Memang selisihnya cukup jauh jika dibandingkan.

Toyota Astra Motor (TAM) menyambut baik hasil dari penjualan Avanza pada bulan kemarin. Hal ini terjadi setelah Avanza (dan kembarannya Xenia) mendapat facelift di awal tahun 2019.

Namun ada beberapa konsumen yang mengeluhkan minimnya ubahan Avanza-Xenia yang tidak secara total. Dari segi desain dan fitur memang sudah berubah. Tetapi tetap saja bentuknya masih sama saja dengan ubahan sebelumnya.

Meskipun begitu, TAM masih pede dengan ubahan yang diberikan untuk mobil andalannya tersebut. TAM menilai Avanza masih diburu oleh konsumen Indonesia karena memiliki beberapa keunggulan.

Salah satunya yaitu memiliki penggerak roda belakang (RWD). Memang agak aneh mengingat hampir seluruh model LMPV memakai FWD (penggerak roda depan). Ternyata peminat RWD masih cukup banyak di Indonesia.

TAM akan terus menggeber penjualan Avanza sampai akhir tahun 2019 nanti. Walaupun tahun ini merupakan tahun pemilu, yang dikhawatirkan akan mengganggu penjualan mobil.

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024

Fabio Quartararo : Calon Tim Satelit Yamaha Harus Diperlakukan Seperti Tim Pabrikan

RiderTua.com - Ketika berbicara tentang sirkuit Jerez, Fabio Quartararo teringat kembali kesuksesannya di masa lalu. Dalam 4 tahun terakhir, rider…

26 April 2024