Categories: Otomotif

Inilah SUV Hasil Kerjasama Proton dan Geely

RiderTua Mobil – Untuk sekedar informasi, perusahaan otomotif asal China Geely telah mengakuisisi merek nasional Malaysia Proton. Dari hasil kerjasama itulah tercipta sebuah SUV (sport utility vehicle) Proton X70. Inilah SUV hasil kerjasama Proton dan Geely..

Baca juga: Geely Dan Volvo “Menikah” Lahirkan Mobil Ciamik

Rebadge Geely Boyue

X70 merupakan sebuah produk ‘rebadge’ dari SUV Boyue buatan Geely. Menurut kabar yang beredar, X70 bakal diluncurkan pada akhir tahun 2018. Namun khusus untuk konsumen di Malaysia, bisa memesan terlabih dulu mulai 8 September 2018 kemarin.

Meski belum resmi dijual ke pasaran, namun pihak Proton telah membocorkan sedikit informasi mengenai spesifikasinya. X70 dipersenjatai dengan mesin 1.8 liter, TGDi, turbochanged dengan 4-silinder. Dimana mesin ini dipadukan dengan transmisi otomatis 6-percepatan. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga hingga 181 dk dan torsi maksimum 285 Nm. Mobil ini diklaim irit bahan bakar dengan tingkat konsumsi BBM sebesar 12,8 kpl.

(Foto: PaulTan)

SUV X70 ini tersedia dalam 4 pilihan varian yaitu standart, executive, premium penggerak roda dua dan executive berpenggerak semua roda.

Jika Proton X70 ini dijual di Indonesia maka akan bertarung melawan DFSK Glory 580 dan SUV terbaru Wuling (belum rilis) yang sama-sama merek asal China. Di Indonesia sendiri, pasar SUV sangat ketat persaingannya. Dominasi produk Jepang masih belum ada yang bisa menandingi keperkasaannya. Sementara kehadiran SUV baru produk asal China masih belum bisa dibuktikan kehandalannya karena memang merupakan mobil baru.

This post was last modified on 21 September 2018 05:47

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP1 MotoGP Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas 1 (FP1) MotoGP Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Jorge Martin mampu menorehkan catatan…

10 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Saya Tidak ingin Marc Marquez ke Tim Pabrikan? Itu Omong Kosong!

RiderTua.com - Juara bertahan Pecco Bagnaia tampil brilian di GP Spanyol. Rider pabrikan Ducati itu mampu mengalahkan Marc Marquez dalam…

10 Mei 2024

Hasil Latihan Bebas Moto2 Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas Moto2 Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Hasil latihan bebas (FP) Moto2 Bugatti 2024…

10 Mei 2024

Hasil Latihan Bebas Moto3 Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas Moto3 Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Rider CFMoto Aspar Racing, David Alonso mencatatkan…

10 Mei 2024

Aleix Espargaro : Orang-orang di Luar Trek Tidak Peduli Apakah Kami Membukukan Waktu 1:38 atau 1:33 Menit

RiderTua.com - Aprilia menunjukkan performa kuat di Le Mans dalam beberapa tahun terakhir. Pada 2022 Aleix Espargaro finis ke-3 dan…

10 Mei 2024

Joan Mir : Untuk 2025 Sudah Punya Opsi Tapi Tak Mau Terburu-buru

RiderTua.com - Musim lalu, Joan Mir mengalami down dan menurut pengakuannya sendiri, mentalnya hancur total sebagai pembalap pabrikan Repsol Honda.…

10 Mei 2024