Categories: Sepeda Motor

Yamaha MT125 Kenapa Desain Ini Tidak Diboyong Ke Indonesia ?


RiderTua Motor– Satu lagi kelas sport pemula namun dengan kelas yang lebih premium. Jika kemarin kita bahas motor sport for beginer dengan harga kisaran 50 jutaan ( entry level) Yamaha YS 125 maka ini termasuk varian kelas atasnya.  Memang dibanding YS yang tampil seadanya Yamaha MT 125 ini merupakan turunan dari gen Moge Yamaha MT series. Harga Yamaha MT 125 juga bisa dua kali lipatnya.

Desain saja yang diboyong ke Indonesia

Untuk rivalnya ada Honda new CB125R harga Yamaha MT 125 ini adalah £4299 (setara 80 jutaan). Satu yang paling menarik adalah desainnya ( harganya gak menarik) . Bagaimana jika model ini dibawa ke Indonesia menggantikan Vixion ?. Atau di produksi dijual secara bersama ( paralel). Karena sektor frame dan mesin bisa jadi akan plek ketiplek dengan Vixion.

Hyper Naked

Sesuai dengan modelnya Yamaha MT 125 ini walau kecil masuk dalam keluarga Hyper naked. Artinya memang motor segmen non fairing unggulan dari pabrikan garputala ini. Memang untuk yang versi Fairing kita sudah mendapatkan desain global.. Namun yang naked sebagai adik dari MT25 sudah pasti akan menarik jika diboyong ke Indonesia. Ditengah gempuran Honda CB series…

Spesifikasi Yamaha MT125

  • Mesin :  Single cylinder, 4-stroke, liquid-cooled, SOHC, 4-valves
  • Kubikasi:  124.7cc
  • Bore x stroke : 52.0 mm x 58.6 mm
  • Rasio Kompresi :  11.2 : 1
  • Maximum power : 11.0 kW (15.0PS) @ 9,000 rpm
  • Maximum torsi : 12.4 Nm (1.25 kg-m) @ 8,000 rpm
  • Sistim pelumas :  Wet sump
  • Kopling : Wet, multiple-disc coil spring
  • Fuel system : Electronic Fuel Injection
  • Ignition system :  TCI
  • Starter system : Electric
  • Transmission system : Constant Mesh, 6-speed
  • Final transmission : Rantai
  • Konsumsi BBM :  1 liter untuk 47 km

This post was last modified on 8 Agustus 2018 13:45

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - 10 pembalap yang lolos ke Q2.. Latihan MotoGP di Sirkuit Jerez berlangsung hari ini,…

26 April 2024

Hasil Latihan 1 Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Joe Roberts menjadi pembalap tercepat pada Latihan 1 Moto2 Spanyol setelah menguasai sesi ini…

26 April 2024

Hasil Latihan 1 Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat, 26 April 2024, 14 pembalap yang lolos ke Q2.. Rider Moto3 'Alonso' terlihat…

26 April 2024

Pedro Acosta : Saya akan Mengikuti Dani Pedrosa Sepanjang Trek

RiderTua.com - Menjelang balapan MotoGP kandang pertamanya di Jerez, Pedro Acosta mengatakan, "Senang rasanya berada di sini untuk pertama kalinya sebagai…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas 1 MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap Gresini Racing, Alex Marquez, membuat catatan waktu terbaik pada Latihan Bebas…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat, 26 April 2024, Dalam sesi Latihan Bebas Moto2 Alonso Lopez mampu membuktikan menjadi…

26 April 2024