Categories: MotoGP

Hasil Latihan Bebas 3 (FP3) MotoGP Sachsenring Jerman 2018


RiderTua MotoGP – Hasil Latihan Bebas 3 (FP3) MotoGP Sachsenring Jerman 2018. Sesi latihan ketiga merupakan penentuan pembalap lolos langsung atau tidak ke kualifikasi utama (Q2). Marc Marquez di seri Jerman ini terlihat memakai swing arm andalannya yaitu berbahan Karbon. Sesuai catatan waktu Jorge Lorenzo memimpin di sesi latihan hari pertama Jumat dengan waktu 1.20.885. Dan meninggalkan Marc Marquez di posisi ke-5 dengan selisih 0,5 detik.

Valentino Rossi yang kemarin berada di posisi 17 kini di sesi FP3 awal lumayan bisa berada di posisi-7, namun bukan jaminan karena masalah masih sama dengan yang kemarin.  Kemarin Maverick Viñales terlihat kuat walau posisi ke-6 dia terlihat puas karena sebenarnya Yamaha sedang dalam masalah dengan ‘electric control’ sama dengan yang dialami Rossi. Sedangkan masalah kepala mekanik yang akan diganti tahun depan diupayakan tidak mengganggu performanya saat ini, tidak memikirkan tahun depan katanya… Johann Zarco tampaknya performanya turun drastis pasca pengumuman gabung ke KTM tahun depan ( FP3 posisi-19). Apakah ini sinyal bahwa dukungan Yamaha berkurang atau masalah semangat saja..

Rupanya mesin mesin Ducati meraung dibarisan depan, Danilo Petrucci merobek catatan waktu tercepat di FP3 dengan 1:20.786 disaat waktu tersisa 10 menit. Kemudian ketika waktu menyisakan 4 menit Marc Márquez ambil alih dengan catatan waktu 1’20.734. Kemudian disusul oleh Bautista dan Petrucci lagi dengan 1’20.537. Iannone dengan Suzuki mampu lebih cepat lagi dengan 1:20.438

Hasil akhirnya untuk FP3 adalah ( Top-10) : Iannone 1’20.438, Petrucci +0.099, Crutchlow, Rossi, Bautista, Márquez, Viñales, Lorenzo, Rins, Pedrosa

Hasil Latihan Bebas 3 (FP3) MotoGP Sachsenring Jerman 2018

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

NMax Rp 75 Jutaan!? Yamaha Resmi Rilis Skutik NMax 125

RiderTua.com - Yamaha NMax versi yang di Eropa punya spek mesin 125cc sama seperti versi di Jepang, berbeda dengan yang…

10 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Perbedaan GP23 dan GP24 Tidak Terlalu Besar yang Penting Pengalaman Mengendarai Ducati

RiderTua.com - Tahun lalu, pembalap Ducati menyapu bersih podium GP Prancis (Bezzecchi, Martin dan Zarco). Namun juara dunia Pecco Bagnaia…

10 Mei 2024

GWM Ora Belum Siap Diproduksi Lokal?

RiderTua.com - GWM Ora seharusnya sudah dapat menjual mobil listriknya di Indonesia ketika pertama kali diperkenalkan beberapa bulan lalu. Namun…

9 Mei 2024

Haval Jolion akan Dirakit di Indonesia?

RiderTua.com - Haval menjadi satu dari tiga merek yang dibawa oleh Great Wall Motor (GWM) di Indonesia selain Tank dan…

9 Mei 2024

Toprak Razgatlioglu : Yamaha Tidak Punya Rencana Membawa Saya ke MotoGP

RiderTua.com - Usai meraih gelar dunia Superbike pertamanya pada tahun 2021, Toprak Razgatlioglu diberi kesempatan untuk menunggangi motor Yamaha MotoGP…

9 Mei 2024

Jadwal MotoGP Le Mans 2024 : Perburuan Gelar Dunia Jorge Martin

RiderTua.com - Pada tahun 1969, Kejuaraan Dunia Balap Motor pertama kali digelar di Sirkuit Bugatti. Trek balap di selatan Le Mans…

9 Mei 2024