Categories: MotoGP

Rossi Juga Manusia, Percaya Takhayul dan Suka Bermalasan


Rossi Juga Manusia, Percaya Takhayul dan Suka Bermalasan — Salah satu aset berharga dari MotoGP adalah seorang Valentino Rossi. Menjadi objek buruan media, jurnalis dan fotografer. Image Rossi melekat sekali dengan ajang balap level dewa itu. Namun usia akan menghambat kemeriahan itu. Akan ada masanya Rossi harus gantung helm. Namun ternyata inilah alasan unik kenapa Valentino Rossi ragu perpanjang kontraknya. Rider MotoGP juga manusia dan begitupula Rossi. Kalau jatuh dari motor, juga sakit dan harus dirawat walau masa penyembuhan terbilang mirip manusia super( dengan batuan teknologi kedokteran canggih). Berikut gambaran seorang Valentino Rossi sebagai manusia biasa

Percaya Takhayul

Dari apa yang dilakukan Rossi disetiap balapan saja kita akan paham dengan apa yang dimaksud ( melihat gestur ). Dia akan selalu mengulang-ulang gerakan yang sama dan rutin. Seolah meminta ijin kepada “Dewa” dia hadir di sirkuit itu. Tentunya bagi budaya timur hal ini sudah biasa. Atau yang kita sebut dengan doa. Jadi takhayul menurut media barat mungkin akan beda dengan persepsi kita sebagai orang Indonesia.

Valentino Rossi Suka Bermalasan

Sekali lagi Rossi bukan manusia super dia punya kelemahan. Dan sejatinya dia adalah orang yang sangat malas, suka tidur nyenyak saat tidak ada balapan atau latihan. Dia merupakan penggemar berat sepak bola. Dia dalah fans Inter dan suka dengan pemain bola Ronaldo. Salah satu film favoritnya adalah The Blues Brothers.

Ketakutan Terbesar Rossi

Ketika ditanya tentang ketakutan terbesar Rossi. Dia mengatakan sangat takut berhenti dari balap sepeda motor dan jika mungkin dia ingin melakukannya dengan cara yang paling indah. Mungkin alasan ini dia sangat ragu dengan perpanjangan kontraknya dengan Yamaha.

 

This post was last modified on 2 Februari 2018 12:30

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez Siap Meninggalkan Red Bull ke Ducati

RiderTua.com - Marc Marquez sepertinya menginginkan tim pabrikan Ducati di musim MotoGP 2025 mendatang. Bahkan dikabarkan dia siap merelakan sponsor…

11 Mei 2024

Bos BMW : Sukses Dulu di Superbike Sebelum Pindah ke MotoGP

RiderTua.com - Bersama Toprak Razgatlioglu, BMW mengawali Superbike musim 2024 dengan hasil yang sangat memuaskan. Ini berarti sebuah langkah bisa…

11 Mei 2024

Bastianini, Martin atau Marquez, Inilah ‘Clue’ yang Diberikan Gigi Dall’Igna

RiderTua.com - Siapa yang akan terpilih menjadi rekan setim Pecco Bagnaia untuk musim 2025? Enea Bastianini, Jorge Martin atau Marc…

11 Mei 2024

Luca Marini : Kami Sudah Semakin Jauh dari Awal Musim Lalu

RiderTua.com - Luca Marini tak mampu mencapai banyak kemajuan pada tes hari Senin di Jerez. Rider Repsol Honda itu mengatakan, "Tapi…

11 Mei 2024

Marc Marquez : Jika Pakai Motor Terbaru Peluang Juara Dunia Semakin Besar

RiderTua.com - Usai crash dalam sprint dan finis ke-2 (podium ke-102 di kelas utama) pada balapan utama di Jerez, Marc…

11 Mei 2024

Hasil Practice MotoGP Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan (Practice) MotoGP Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Jorge Martin menjadi rider tercepat dari latihan…

10 Mei 2024