Categories: Sepeda Motor

Midalu 2500 cc power 240 HP .. Eh Ada Karel Abraham… !!!


Bayangin mesin Mobil jika dicangkokkan ke motor dan akhirnya bertenaga layaknya motor MotoGP…dan itu ada pada motor monster FGR Midalu V6….kita akan lebih keras menggelengkan kepala saat mendapati motor monster yang mampu semburkan tenaga hingga 240 hp dengan momen puntir di 160Nm ini..Walau ini motor harian dengan kubikasi 2500 cc namun tenaga yang mirip dengan motor Prototype MotoGP ini memang bikin bulu kuduk merinding (lihat dan dengar dentuman mesinnya di Video) ..termasuk brand Ambasadornya rider motoGP Karel Abraham…


Benar konfigurasi V6 alias 6 silinder ini bisa dilihat dari mencuatnya enam muffler di buritannya, sangat mengerikan untuk sebuah sepeda motor yang dibuat oleh pabrikan dari negara Republik Ceko, ini… dilabeli FGR Midalu V6…

  • Rangka menggunakan Trellis frame
  • Suspensi  Ohlins
  • Rem Brembo Racing
  • Berat motor 262 kg
  • Tangki 18 liter terbuat dari karbon




This post was last modified on 29 Oktober 2016 07:23

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan Bebas Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat, 26 April 2024, Dalam sesi Latihan Bebas Moto2 Alonso Lopez mampu membuktikan menjadi…

26 April 2024

Hasil Latihan Bebas Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap CFMoto Aspar Racing, David Alonso menjadi yang tercepat dalam Latihan Bebas…

26 April 2024

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024