RiderTua.Com— Sebagai brand Ambassador Ducati sekaligus Test Rider mulai 2016 ini Casey Stoner terlihat melakukan tes Pribadi dengan GP15 di Sepang Kemarin dan hari ini serta tes resmi besok senin 1 Februari hingga Rabu 3 Februari mendatang,…. menariknya kembali bergabungnya Stoner ke Ducati lebih mendapat nilai lebih dan sorotan media dibandingkan jika Stoner berada di Honda ..Kenapa…Tentunya Bro yang sering mengikuti perkembangan pra musim MotoGP akan ngeh dan tahu…yo pora coy…
Juara Dunia MotoGP 2007 dan 2011 ini menyelesaikan 54 putaran dengan catatan waktu terbaiknya 2 menit 2,1 detik dan kecepatan ini hampir mendekati torehan waktu tercepat kedua musim lalu…tidak buruk untuk hari pertama dengan Ban Baru Michelin..
“Saya tidak terlalu yakin dengan apa yang diharapkan, tapi semua orang begitu fantastis, menyambut saya dan bekerja dengan saya untuk mencoba mendapatkan yang terbaik dari diri saya dan motor ini, sangat produktif pada hari pertama pengujian, kami mendapat kenyamanan dengan sepeda dan ban jauh lebih cepat daripada yang saya pikirkan. Kami masih punya banyak hal yang harus diuji dan membuat lebih akrab dengan sepeda, tetapi umumnya saya sangat senang dan jujur sangat terkejut dengan waktu lap saya , mudah-mudahan hari berikutnya kami bisa menjadi sedikit lebih nyaman setelah mengendarai di atasnya.”” kata Stoner
Memang Casey Stoner masih butuh waktu untuk menyamakan Feeling naik motor prototype apalagi sudah lama tidak berpacu dengan motor Desmo setelah sekian lama…
Dan Stonerpun bertekad akan selalu mendukung Andrea Iannone dan Andrea Dovizioso dengan memberikan masukan yang tepat dalam mencapai sesuatu yang besar musim ini dan itu memang prioritas utama Casey Stoner…
Demikian pula dengan tes rider lain Michele Pirro juga melakukan hal sama memberi inputan ke tim dan dijadwalkan fokus pada tes komponen elektronik dan bahan bakar..
Akan seperti apa prestasi Ducati Musim ini dengan masuknya Stoner…. berikut penampakan Stoner melesat dengan Desmo…
Casey Stoner leaves Sepang pits during his first day on a Ducati #MotoGP bike since 2010 @Official_CS27 pic.twitter.com/c6YZQcDGvi
— Crash.net MotoGP (@crash_motogp) January 30, 2016
Casey Stoner at speed #SepangTest #MotoGP @Official_CS27 pic.twitter.com/83mK0NmHHO
— Crash.net MotoGP (@crash_motogp) January 30, 2016
https://www.youtube.com/watch?v=02rfYnWe76M
Selamat pagi,mbah….
selamat siang… (disana)
Setengah siang,mbah…
rasa kangen ku dengan stoner terobati…
http://singindo.com/2016/01/31/video-detik-detik-bentrokan-ikatan-pemuda-karya-dan-pemuda-pancasila-di-medan/
edan, kenceng bene…. jurdun bisa bisa nih
kenapa harus forza yang dilokalin? bukan pcx gitu>> goozir.com
keren, ditunggu info hasil test baeng pembalap motogp di sepang
cs & mm sama2 edan dilintasan. tapi cs kalah edan diluar lintasan (tekanan fans lawan)