Kawasaki Racing Team Perkenalkan Tim Superbike… Kapan MotoGP….???

Dua mingguan lagi balapan SBK akan digelar di Phillip Island, Australia…

Dalam ajang World Superbike Championship 2015 Kawasaki racing merilis tim balap baru mereka dengan rider jempolan dimana prestasi keduanya tidak diragukan lagi…
Adalah Juara World Champ 2013  Tom Sykes akan duet dengan Jonathan Rea rider yang sudah mengantongi   42 podium World Superbike atas namanya termasuk didalamnya 15 kali kemenangan…jozzzz gandossss…
Walau terlihat ‘energik’ di SBK kenapa gak segera turun di MotoGP…???

Dari 14 seri yang digelar di 13 negara dimana gelaran WSB ini sangat dinanti para penggemarnya Kawasaki Racing Team (KRT) akan mentargetkan berada dibarisan depan untuk musim 2015…
Dengan motor Ninja ZX-10R Superbike  dipastikan tim ini akan ‘sobek-sobek’ lawan-lawannya itu janji tim ijo ini….lah kapan di motoGP sobek-sobek Yamaha dan HRC bro…???

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan Bebas Moto3 Prancis 2024

RiderTua.com, Le mans — Hasil Latihan Bebas Moto3 Prancis 2024 : Jumat (10/5/2024), Rider CFMoto Aspar Racing, David Alonso mencatatkan…

10 Mei 2024

Aleix Espargaro : Orang-orang di Luar Trek Tidak Peduli Apakah Kami Membukukan Waktu 1:38 atau 1:33 Menit

RiderTua.com - Aprilia menunjukkan performa kuat di Le Mans dalam beberapa tahun terakhir. Pada 2022 Aleix Espargaro finis ke-3 dan…

10 Mei 2024

Joan Mir : Untuk 2025 Sudah Punya Opsi Tapi Tak Mau Terburu-buru

RiderTua.com - Musim lalu, Joan Mir mengalami down dan menurut pengakuannya sendiri, mentalnya hancur total sebagai pembalap pabrikan Repsol Honda.…

10 Mei 2024

Pedro Acosta : Yang penting Saya Finis di Le Mans

RiderTua.com - Pedro Acosta punya kesamaan dengan Pecco Bagnaia. Layaknya sang juara bertahan, rookie dari tim GasGas Tech3 itu juga gagal…

10 Mei 2024

Marco Bezzecchi : Jika Meragukan Diri Sendiri Lebih Baik Saya di Rumah Saja

RiderTua.com - Tahun lalu, Marco Bezzecchi memenangkan GP Prancis di Le Mans dengan selisih 5 detik atas Jorge Martin. Namun…

10 Mei 2024

Jorge Martin : Tergantung Pada Trek Balapnya akan Lebih Baik atau Lebih Buruk

RiderTua.com - Jorge Martin memasuki seri MotoGP ke-5 di Le Mans sebagai pemimpin klasemen dengan keunggulan 17 poin. Keunggulannya itu bisa saja…

10 Mei 2024