Home All News Premium Dihapus… Trus Motorku Minum opo…Coy ???

    Premium Dihapus… Trus Motorku Minum opo…Coy ???

    honda bikers day 2011 - 12

    Ada ancang-ancang untuk menghapus premium(RON 88) dari muka bumi Indonesia ini…walau kedengarannya tidak mungkin namun bisa saja hal itu terjadi… jika di luar negeri sana rata-rata RON BBM-nya diatas 90 itu mah wajar dan biasa..la wong motornya juga keluaran terbaru dan yang motor tua di besi tuakan… kalau dimarih motor-motor butut masih berkeliaran dan kadang dipakai buat kerja…
    13396643151031633906

    Apakah nyucuk jika pedagang kecil dengan penghasilan pas-pasan harus isi Pertamax juga, artinya setelah kemarin BBM naik…sekarang naik lagi..karena bensin murah (premium) dihapus…dan dipaksa beli yang lebih mahal…Penthol baksonya bisa nyusut lagi dong Mang….???
    Weladalah setelah sukses menaikkan BBM kini ada rencana naik lagi…ngelonjak nih :mrgreen:
    Namun semua itu masih belum pasti katanya …hanya sebatas usulan dan rekomendasi Tim Reformasi Tata Kelola Migas (TRTKM)…belum masuk wacana kebijakan Pemerintah…kalau premium dihapus…harga harga siap melambung lagiii…………. wis emboh lah… musmet ndase pak ne thole… 😀

    Kalau motor Butut saja minumnya pertamax ibarat orang “biasa” yang minumnya SUSU:mrgreen:

    isi bensin pom

    30 KOMENTAR

    1. Embuh lah pak, wes kesel ngrasakne kebijakan pemerintah sak iki. Wong cilik kayak kita-kita ini bisanya tinggal nyuwun dateng Gusti Allah supaya negara ini diselamatkan.

    TINGGALKAN BALASAN

    Silakan masukkan komentar Anda!
    Silakan masukkan nama Anda di sini