Categories: All News

Apa sih Yang kamu Inginkan dari sebuah Motor….???

honda-cbr1000f

Motor / Sepeda motor pada hakekatnya adalah sebuah sarana transportasi individual dan personal… bukan angkutan ‘kolektif’ atau rombongan 🙂 …lebih bersifat kendaraan pribadi yang sesungguhnya apalagi yang single seater… orang lain gak bisa nebeng… Namun keinginan kita akan sebuah motor tentunya akan beda untuk setiap orang… apa saja sih…?

Muat banyak….

Bahkan ada yang memodifikasi dengan penambahan side box , box yang sangat besar… hal ini dengan tujuan bisa memuat barang sebanyak yang dimau… selain tentunya faktor estetika… “moge look”… biasanya detail bagian dan pernak-pernih yang fungsional suka sekali seperti laci yang bisa sebagai penyimpan barang…

Sport nan Racy…

Entah sebanding dengan performa atau tidak yang jelas tampilan “balap” tujuan utamanya..

Nyaman dan Aman…

Siang gak bikin pegel kala macet atau perjalanan jauh…malam lampu terang nyaman buat perjalanan…

Gak bikin buntung…

Ini yang paling disuka para pedagang dan Ojeker… mosok motor boros dan sering main ke bengkel gak bisa diajak kerja nih motor…gak untung malah buntung………..

Asal gelinding ajah…

Ada juga yang gak mandang merk,kubikasi,performa… yang penting harga cucok,murah..beli ajah… gak neko-neko… 😀

Atau ada pendapat lain bro…….???

jangan ingin yang macam-macam… aku tembak… !!! 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Enea Bastianini : Selamat Tinggal Ducati! Selamat Datang Marc Marquez?

RiderTua.com - Enea Bastianini dan Ducati dikatakan menuju perpisahan.. finish di posisi ke-4 di Le Mans, hasil tersebut belum cukup…

14 Mei 2024

Superbike Baru KTM 990 RC R yang Akan Diluncurkan Tahun Depan

RiderTua.com - KTM, pabrikan asal Austria itu baru saja menampilkan sebuah teaser tampak ada superbike baru yang akan segera diluncurkan.…

14 Mei 2024

All New Suzuki Swift Resmi Dirilis di India!

RiderTua.com - Suzuki sempat menampilkan Swift generasi terbaru di Jepang beberapa bulan lalu. Mobil hatchback ini tampil dengan desain yang…

14 Mei 2024

Mobil Listrik Citroen Ini Mendapat Insentif Pembebasan Tarif Impor

RiderTua.com - Citroen mungkin baru saja kembali hadir di Indonesia setelah sempat absen selama beberapa tahun. Tapi tidak seperti sebelumnya,…

14 Mei 2024

Chery Akhirnya Umumkan Recall Omoda 5 di Indonesia!

RiderTua.com - Sebelumnya Chery mengumumkan penarikan terhadap Omoda 5 di Malaysia beberapa hari lalu. Ini dilakukan setelah terjadi dua kali…

14 Mei 2024

Subaru dan Toyota akan Merilis 3 SUV Listrik Terbarunya!

RiderTua.com - Subaru dan Toyota sudah lama melakukan kerja sama dalam mengembangkan mobil. Dari Solterra-bZ4X hingga BRZ-GR 86, semua modelnya…

14 Mei 2024