Categories: All News

[Vario 125] Busi Untuk Pria dan Wanita tidak Sama… ??

Kok ada busi wanita… gini maksudnya Wanita kan identik dengan berkendara pelan…dan kalau laki-laki rata-rata suka gaspol kan… nah untuk type busi Vario dua macam kecepatan diatas untuk vario disarankan memakai type busi berbeda….

Dalam buku petunjuk pemilik kendaraan tercantum:

  • Busi yang dianjurkan pabrikan untuk kondisi berkendara standart: CR7EH-9(NGK) atau U22FER9 (DENSO)
  • Sedangkan bila untuk berkendara dengan kecepatan  tinggi : CR8EH-9(NGK) atau U24FER9 (DENSO)

Tapi di website resmi Honda tertulis keterangan Type busi untuk Vario 125 ini adalah : ND U22EPR-9, NGK CPR7EA-9

Apakah ada kemungkinan Vario yang sering dipakai “ngebut” dan tidak ganti busi dengan kode “8” akan bermasalah… coba ah nanti ganti type busi …  biar gak pusing kayak mbak yang dibawah ini… 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez : Ternyata Aku Masih Cukup Cepat!

RiderTua.com - Bagaimana jika Marc Marquez tetap melanjutkan dengan Honda?.. 'Saya bisa patah semangat ' katanya... Marc Marquez dipindahkan dari…

26 April 2024

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024