Categories: YAMAHA

Secara Desain Vixion Vs New Mega Pro Bagusan Mana…???

Memang New Vixion masih polos dan sudut gambarnya jelas beda,kalau NMP secara fotogenic…namun ada beberapa garis desain yang sudah baku yang bisa kita compare disini… apa saja itu…??? kalau fitur sih sama RDB,Spido  digi…

Head lamp

Lampu utama untuk NMP terlihat memang berusaha disatukan dengan visor sehingga terlihat besar..hal ini diantisipasi oleh New Vixion dengan membuat model lampu tanpa tudung

Tangki

Untuk vixon lebih menyiku tanjam kesan sporty ada disana..sedangkan NMP lebih gembung…dan membulat..soft kesannya…

Tail

Vixion cenderung lancip dan ini RT kira bagian paling menarik pada Vixion..untuk NMP desain buritan terlihat “aman” lagi-lagi soft…

Muffler

Lebih suka NMP secara pribadi… dimana ada perpaduan warna Chrome yang berkesan wah…

Shroud

Keduanya jadi berkesan menggantung..tapi walau NMP katanya kegedean RT lebih suka NMP karena lebih menyatu alurnya dengan tangki IMHO…

Footstep

Walau New Vixion lebih “Racy” tapi karena pipa masih demen NMP … IMHO…….

Kalau yang ini kesannya gimana  … sweet..??? (Fitri Ayu Maresa)

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bakalan Punya Tim Satelit Pada 2025, Kata Siapa?

RiderTua.com - Rumor yang tersebar di paddock GP Spanyol tetap pada nasib beberapa tim satelit. Seperti diketahui, Yamaha sedang berusaha keras…

2 Mei 2024

Aleix Espargaro Pensiun? Saya Tidak Bisa Berkata Apa-apa!

RiderTua.com - Aleix Espargaro bisa saja mengucapkan selamat tinggal pada MotoGP pada akhir musim 2024. Pembalap Spanyol itu bisa menjadi…

2 Mei 2024

Raul Fernandez : Mengendarai Aprilia RS-GP24 ‘Seperti Mencicipi Permen’

RiderTua.com - Raul Fernandez yang membalap untuk tim satelit Trackhouse menjadi satu-satunya pembalap Aprilia yang masih menggunakan mesin 2023. Aprilia…

2 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Di Jerez Masalah Getaran Hilang Tapi akan Dicoba di Barcelona yang Gripnya Kurang

RiderTua.com - Setelah kemenangan sensasionalnya di GP Spanyol, Pecco Bagnaia menjalani tes hari Senin dengan relatif tenang di Jerez. Rider Ducati…

1 Mei 2024

Miguel Oliveira : Cara Menyalip Marc Marquez Membahayakan Rider Lain

RiderTua.com - Setelah Jorge Martin (Pramac Ducati) crash, Miguel Oliveira sempat berada di posisi ke-6 pada race hari Minggu di Jerez.…

1 Mei 2024

Wuling Membuka Pemesanan Cloud EV di Indonesia!

RiderTua.com - Wuling telah menampilkan mobil listrik ketiganya di Indonesia, yaitu Cloud EV. Hanya saja tidak seperti Air EV dan…

1 Mei 2024