Categories: All News

Strategi TOYOTA (ada) yang mirip Honda….?


Toyota Agya – Daihatsu Alya mobil “pahe” kisaran 70~100 jt…

Setiap digempur varian baru yang lebih murah…selalu menyiapkan varian pahe…?… jurus jitu membentengi varian kelas menengah … agar konsumen potensial mereka tidak lari…kenapa potensinya konsumen kelas ini besar…??? walau untuk memperolehnya via leasing aka kredit namun terbukti mobil kelas ini yang “bertebaran” di jalanan….
Honda saat digempur motor china atau pabrikan baru ,selalu meladeninya dengan produk “fit”nya.. antisipasi dari gempuran pabrikan baru yang berusaha membangun image dengan merilis produk super pahe….selain memenuhi konsumen low end, juga sebagai benteng dari gempuran motor murah yang bermunculan dari pabrikan baru…….

Balik lagi ke mobil pahe tadi segmentasinya dimana..???mobil ini dibuat ber-azaz-kan Low Cost Green Car (LCGC) sejalan dengan program pemerintah dan mendapat insentif khusus, sehingga harga bisa ditekan lebih murah dan terjangkau. “Segmennya buat pemilik sepeda motor yang pengin pindah ke mobil ” nah loh… mau naik kelas roda empat…??? walau 1000 cc~1200cc model cantik….


hmm … naik kelas roda dua ..atau roda empat kah..???

Rupanya gempuran Tata nano sudah diantisipasi…tambah dikit sudah dapat kendaraan dengan jaringan yang sudah “mapan” disini bisa-bisa tata nano layu sebelum berkembang…keder sebelum ngaspal    🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Alphard Kini Lebih Irit Bahan Bakar Dengan Teknologi Hybrid

RiderTua.com - Mobil hybrid Toyota di Indonesia kini cukup banyak modelnya dan dijual dalam harga yang bervariasi pula. Kebanyakan modelnya…

27 April 2024

Jorge Martin : Motor Tidak Ada Getaran!

RiderTua.com - Meski berada di posisi ke-5 dalam timesheet pada latihan hari Jumat di Jerez, Jorge Martin merasa dirinya jauh…

27 April 2024

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024