Categories: Sepeda Motor KAWASAKI

New Ninja 250R [Mungkin] Tidak OverPrice… namun jadi unaffordable….

Unaffordable prices, harga tidak terjangkau untuk sebagian besar /konsumen kebanyakan tanah air(saat ini)… memang ada harga ada rupa juga…  kita ambil ‘sample’ saja ninja karbu… harga OTR jakarta 47,5 juta(48jt)… begitu dijual di Malang(jatim) menjadi 52jt-an dan harga setelah nyampai luar pulau Kalimantan Timur  kira-kira menjadi 54 jt-an……kenaikan setelah sampai daerah kisaran 5~7 jutaan…atau bisa lebih..???

Kawasaki semakin berani menarik konsumen kelevel “daya beli” menjadi naik sedikit ke atas…bukan operpres loh … dimana harga New Kawasaki Ninja 250   Rp 49,9 juta (non ABS) ready  Agustus 2012 dan Rp 56,9 juta (ABS) akan didistribusikan pada Oktober 2012….
Jika dibulatkan saja kira-kira menjadi 50 jt ~ 57 jt dan jika sampai di daerah bisa menyentuh angka 57jt ~ 64 jt-an… sebuah angka yang hanya bisa dicapai oleh orang yang ‘berada’ saja… atau…memang sekarang  daya beli sudah naik…??? mungkin untuk konsumen di pusat harga segitu terbilang ‘enteng’… semakin keluar daerah semakin menyusut kali yah konsumennya(bukannya gak laku …). dan bisa jadi menjelang model new ninja ini berakhir(* tahun 2016)… konsumen yang didaerah baru bisa merasakannya  atau beberapa tahun lagi pricing segitu menjadi “terjangkau”….IMHO

*Ninja 250 R  karbu (2008~2012)

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marco Bezzecchi : Selalu Kuat di Le Mans

RiderTua.com - Akhir pekan ini akan digelar seri ke-5 MotoGP musim 2024 di GP Prancis. Bagi Marco Bezzecchi sirkuit Buggati…

9 Mei 2024

Aleix Espargaro : Konsesi Bukan Sihir, Yamaha dan Honda Butuh Waktu untuk Meningkat

RiderTua.com - Aleix Espargaro pernah menjalani sistem konsesi sebelumnya dengan Aprilia. Rider berusia 34 tahun itu memperingatkan bahwa fasilitas tersebut (mencakup…

9 Mei 2024

Kepala Kru Paul Trevathan : Pedro Acosta Cukup Cerewet

RiderTua.com - Kepala kru Paul Trevathan mengakui bahwa penampilan debut Pedro Acosta di MotoGP sangat mengejutkan. "Kesan pertama kami 'wow'.…

9 Mei 2024

Joan Mir : Le Mans Trek yang Sulit Bagi Saya

RiderTua.com - Joan Mir berharap bisa membuat kemajuan di GP Prancis akhir pekan ini, meski sebelumnya Le Mans merupakan trek yang…

9 Mei 2024

Alex Marquez : Kami Juga Bagian dari Pengembangan Ducati

RiderTua.com - Alex Marquez dan kakak sekaligus rekan setimnya Marc, berhasil menunjukkan performa kuat di balapan kandangnya di Jerez. Bahkan…

9 Mei 2024

Toyota Dkk Siap Ramaikan Pameran GIIAS 2024!

RiderTua.com - Toyota dan sejumlah merek otomotif di Indonesia menghadirkan sejumlah produk terbaiknya kepada konsumennya. Dari tahun ke tahun, makin…

8 Mei 2024