Categories: All News

Kenapa Honda BeAt Tidak Bisa di Dibendung…??

Can’t Stop The BeAt…?? apa karena iklannya Cherrybelle yang katanya sih ada yang suka pas megal-megolnya 😀 … sampai saat ini varian skutik imut Honda ini bisa jadi sudah 700ribu lebih terjual sejak awal tahun 2012…!!! jauhh ngacir meninggalkan rival-rivalnya… bahkan dengan bebek fenomenal Supra X 125 pun(200rb-an unit)..bisa jadi lebih dari 3 kali lipatnya…WOW!!!

Apa sih resepnya..??? atau karena desain imut ini konsumen yang disasar sangat ‘gemuk'(usia belia-tua-muda-laki-perempuan)..??  menurut RT sih (1) desain kompak-ini memang daya tariknya… (2)kedua detailnya,sangat dinamis dengan lekuk “motif” yang modern…(3)fitur?… mmm ada pengaruhnya juga …(4)brand..??? (5)Cherrybelle…???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Peluang Citroen Mengekspor Mobil Rakitan Lokal

RiderTua.com - Citroen telah memastikan akan memulai produksi mobilnya di Indonesia pada Juli mendatang. Model yang akan dirakitnya untuk pertama…

26 April 2024

Marc Marquez : Ternyata Aku Masih Cukup Cepat!

RiderTua.com - Bagaimana jika Marc Marquez tetap melanjutkan dengan Honda?.. 'Saya bisa patah semangat ' katanya... Marc Marquez dipindahkan dari…

26 April 2024

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024