Categories: All News

Idling Stop System buat Vario Techno 125 ..perlukah…??

Idling stop system sebuah fitur canggih penghemat BBM dimana akan bekerja saat motor berhenti lebih dari 3 detik… tapi perlukah ini disematkan buat wantufaif kedepan…??? dimana di “Vario 125” Thailand fitur ini sudah masuk dalam tubuh “padatnya” 😆

Membaca blognya mas mitra disini ternyata ada syarat tertentu yang harus dipenuhi agar Idling stop system ini bekerja….Ada 6 point ‘pintar’ disini yaitu :

  1. Saklar idling stop system ada pada posisi IDLING STOP.
  2. Suhu mesin sudah melebihi 60 C.
  3. Pengendara duduk di atas jok pengemudi.
  4. Motor telah mencapai kecepatan melebihi 10 km/h.
  5. Throttle dalam posisi tertutup penuh.
  6. Motor dalam kondisi berhenti setidaknya dalam waktu 3 detik.

Melihat dari “persyaratan” itu saja terlihat banyak sensor dan piranti tambahan untuk fitur ini dan tentunya harga akan terdongkrak naik… konsumen kita sangat sensitif sekali dengan harga apakah mungkin Vario 125 akan memakai ini…??? dalam waktu dekat RT kira belum… entah kedepan

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan Bebas Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap CFMoto Aspar Racing, David Alonso menjadi yang tercepat dalam Latihan Bebas…

26 April 2024

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024