Home YAMAHA Nama Mio ditanggalkan buat Soul…apa gak rugii..???

    Nama Mio ditanggalkan buat Soul…apa gak rugii..???

    mio soul

    Melihat kecenderungan pabrikan memakai nama yang sudah melekat di hati konsumen adalah sebuah strategi yang sudah bisa “dimengerti” dan uniknya, justru dari yang dulunya dipakai kini ditanggalkan pada generasi baru mio soul…

    mio soul gt
    Nama yang diberikan adalah Soul GT… dimana nama ini dulunya juga dikombinasikan dengan Mio yang jadi trend skutik kala itu..apakah Soul sudah “lulus magang” dengan mamakai nama mio dan PD untuk berdiri sendiri..??

    Atau hal ini untuk menghindari kejenuhan konsumen karena nama yang tidak variatif dan cenderung “bosan”..mosok semua skutik pakai Mio.. yang lain dong :mrgreen: lagian varian dalam Mio j sendiri begitu banyaknya dari segi warna…

    Tapi menurut RT pemberian nama ini akan timbul kesan bahwa Soul GT adalah “All New Brand”… fresh geto loch….

    Ada pendapat lain..???

    42 KOMENTAR

    1. pecah kongsi sama brand mio, mesti lapor catatan sipil motor jg tuh +RT + RW :mrgreen:
      yup sepertinya ingin mengesankan new brand pak tua, tinggal strategy marketing dlm menjualnya 😀

    2. mulai ngikut honda rupanya …lihat honda percaya diri banget , tidak bergantung dengan 1 nama : beat ,vario ,scoopy, spacy

    3. wah jadi inget Need For Speed Shift yang meninggalkan nama “Need for Speed” di Shift 2… yang ada itu game tambah moncer karena genrenya sudah tidak lagi NFS minded tapi Shift 2 minded…. gitu lah kira2 Pak tua…. (mudeng opo ora jal iki) ^^

    4. Barusan ane lihat secara langsung mio j teen dijalan.. Asli! Bentuknya jelek bgt dech! Mending mio sporty kemana-mana! Yaqinla sumpah!

      *no bc

    5. atau soul GT ini diprogram untuk kenceng dan dibedakan dengan mio j??? Jd kalo matic buat cewek yaa mio j… tarikan lembut…. bawanya enak… plus irit… sedangkan bisa jadi soul GT memang disasar untuk cowok… kenceng… tarikan galak… cocok buat sruntulan dengan diseting bensin agak boros??? semuanya kan mudah diatur lewat ecu… dan ini bisa jadi alasan kenapa Koq ecu mio j dikunci oleh pabrikan… trus mungkin jadi jawaban pula kenapa Koq mio j kalah kenceng ketimbang mio karbu…. nah lho….just analisa pak tua

    6. nama mio terlalu feminim kesane
      makanya motor matic retro nama asline Fino jadi Mio Fino
      lha mungki SoulGT targetnya cowok makanya ga pake Mio
      (sorry opininya koplak 😀 )

    7. Ya itu siy terserah sama yamahanya aja, masih mau dipertahankan atau engga,,,,

      kalau untuk Honda sendiri, semua orang udah pada tau Honda memproduksi matic yg cukup banyak dan dengan nama yang berbeda pula, supaya konsumen gak bingung……

      kalau namanya semuanya mio, konsumen bisa bingung donk…..

      setuju 🙂 🙂 🙂

    TINGGALKAN BALASAN

    Silakan masukkan komentar Anda!
    Silakan masukkan nama Anda di sini