Categories: All News

Motor Dengan Desain Knalpot “Aneh”….!!

Yamaha XJ6 Diversion
Yamaha XJ6 Diversion

Desain Part khususnya desain exhaust motor memang bermacam -macam ada desain yang menurut RT unik.. yaitu yang berada di bawah kolong motor (Underbody Exhaust),middle muffler…



Memang ada maksud juga kenapa desain ini digunakan,selain untuk tampilan yang lain dari biasanya,dan agar tidak  “menganggu” tampilan swing arm dan monoshock,juga perhitungan titik berat kendaraan… disebut dengan Underslug Exhaust….

Kawasaki Ninja 650 R

Buell-Lightning-XB12


ktm-duke-200


Pulsar 200 NS


Vespa 150

Dibilang fungsional,efisien, juga boleh dan safety..kok bisa..??? dijamin kaki gak “keslomot” panasnya knalpot…. 🙂 karena ngumpet…!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

NMax Rp 75 Jutaan!? Yamaha Resmi Rilis Skutik NMax 125

RiderTua.com - Yamaha NMax versi yang di Eropa punya spek mesin 125cc sama seperti versi di Jepang, berbeda dengan yang…

10 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Perbedaan GP23 dan GP24 Tidak Terlalu Besar yang Penting Pengalaman Mengendarai Ducati

RiderTua.com - Tahun lalu, pembalap Ducati menyapu bersih podium GP Prancis (Bezzecchi, Martin dan Zarco). Namun juara dunia Pecco Bagnaia…

10 Mei 2024

GWM Ora Belum Siap Diproduksi Lokal?

RiderTua.com - GWM Ora seharusnya sudah dapat menjual mobil listriknya di Indonesia ketika pertama kali diperkenalkan beberapa bulan lalu. Namun…

9 Mei 2024

Haval Jolion akan Dirakit di Indonesia?

RiderTua.com - Haval menjadi satu dari tiga merek yang dibawa oleh Great Wall Motor (GWM) di Indonesia selain Tank dan…

9 Mei 2024

Toprak Razgatlioglu : Yamaha Tidak Punya Rencana Membawa Saya ke MotoGP

RiderTua.com - Usai meraih gelar dunia Superbike pertamanya pada tahun 2021, Toprak Razgatlioglu diberi kesempatan untuk menunggangi motor Yamaha MotoGP…

9 Mei 2024

Jadwal MotoGP Le Mans 2024 : Perburuan Gelar Dunia Jorge Martin

RiderTua.com - Pada tahun 1969, Kejuaraan Dunia Balap Motor pertama kali digelar di Sirkuit Bugatti. Trek balap di selatan Le Mans…

9 Mei 2024