Categories: All News

Munch Mammut motor 2000 cc…260 HP!!!

Munch Mammut 2000 adalah sebuah kreasi motor yang mengagumkan dilengkapi dengan 4 silinder  DOHC turbo charged 2000cc, fuel-injected, 260 hp..mesin yang sangat  powerful untuk kecepatan tinggi, serba elektronik..sesuai namanya mirip sebuah binatang besar….

Spesifikasinya :

Engine and transmission
Engine Capacity: 1998cc
Engine Type: inline, 4 cylinders
Bore x Stroke: 86x86mm
Bore/Stroke Ratio: 1
Stroke: 4
Valves per Cylinder: 4
Fuel System: Turbo
Starter System: Electronic
Gearbox: 6-speed

Chassis and dimensions
Front Suspension Travel: 120mm
Rear Suspension Travel: 65mm
Front Brakes: Dual disc
Front Brakes Diameter: 320mm
Rear Brakes: Single disc
Rear Brakes Diameter: 280mm
Front Tire: 120/70-zr17
Rear Tire: 200/50-zr17
Seat Height: 780 mm (30.71 inches)
Wheelbase: 1540 mm (60.63 inches)
Weight: 354 kg (780 lb)
Fuel Capacity 26.5 litres (7 gallons)

Performance
Max Power 260 HP (189.8 kW) @ 5650RPM
Max Torque 295 Nm @3500RPM
Power/Weight Ratio 0.66 Hp/Kg
Top Speed 250 km/h (155mph)
Acceleration (dart, speedup) time
0-100 km/h 3.2 seconds
0-60 mph 3.1 seconds


ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Alphard Kini Lebih Irit Bahan Bakar Dengan Teknologi Hybrid

RiderTua.com - Mobil hybrid Toyota di Indonesia kini cukup banyak modelnya dan dijual dalam harga yang bervariasi pula. Kebanyakan modelnya…

27 April 2024

Jorge Martin : Motor Tidak Ada Getaran!

RiderTua.com - Meski berada di posisi ke-5 dalam timesheet pada latihan hari Jumat di Jerez, Jorge Martin merasa dirinya jauh…

27 April 2024

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024