Categories: All News

Warna membuat harga motor mahal…!


Warna memang menjadi salah satu alasan konsumen untuk menentukan pilihannya dalam membeli sebuah kendaraan bermotor selain merk motor…bahkan harga motor bisa ditentukan oleh warna itu sendiri…Warna yang disukai  mempunyai urutan sebagai berikut:

1.Hitam..

Hitam menjadi warna favorit kebanyakan orang karena lebih flexible….kalaupun ada lecet mudah untuk dicat dan tidak mencolok..bandingkan dengan warna terang..! tidak berpengaruh pada usia… tua muda cocok aja …. karakter warna ini..berwibawa,kuat,macho…

2.Merah...

Merah menduduki peringkat kedua diminati pembeli kenapa…disukai perempuan,banteng . warna ini sifatnya energik,dinamis,percaya diri… ducati eits….

3.silver..

Silver menjadi pilihan ketiga pembeli karena warnanya yang elegant,future,canggih jadi motor kelihatam modern

4.biru..

Warna biru juga ada walaupun gak begitu banyak untuk roda 2… warna ini mencerminkan;menyejukkan,damai ..peace man…

5.putih..

Putih suci,bersih,brand new..bersinar… tapi gak terlalu banyak kalau R2

6.pink

Muda,ceria romantis ABG  😀 perawan…..

Jadi dalam membeli motor jangan lupa warna menentukan loh nantinya kalau ingin nilai jual dan kemudahan dalam mencari pembeli….. pilihlah warna terfavorit……tentunya hal itu bukan suatu hal mutlak….faktor “jodoh” dan keberuntungan juga bisa..
Warna kesukaan yang jarang dibeli tapi kita suka…..pink misalnya maka kans nilai jual dan cepatnya waktu menawarkan barang juga lain dengan warna hitam..risk of choice…!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

NMax Rp 75 Jutaan!? Yamaha Resmi Rilis Skutik NMax 125

RiderTua.com - Yamaha NMax versi yang di Eropa punya spek mesin 125cc sama seperti versi di Jepang, berbeda dengan yang…

10 Mei 2024

Pecco Bagnaia : Perbedaan GP23 dan GP24 Tidak Terlalu Besar yang Penting Pengalaman Mengendarai Ducati

RiderTua.com - Tahun lalu, pembalap Ducati menyapu bersih podium GP Prancis (Bezzecchi, Martin dan Zarco). Namun juara dunia Pecco Bagnaia…

10 Mei 2024

GWM Ora Belum Siap Diproduksi Lokal?

RiderTua.com - GWM Ora seharusnya sudah dapat menjual mobil listriknya di Indonesia ketika pertama kali diperkenalkan beberapa bulan lalu. Namun…

9 Mei 2024

Haval Jolion akan Dirakit di Indonesia?

RiderTua.com - Haval menjadi satu dari tiga merek yang dibawa oleh Great Wall Motor (GWM) di Indonesia selain Tank dan…

9 Mei 2024

Toprak Razgatlioglu : Yamaha Tidak Punya Rencana Membawa Saya ke MotoGP

RiderTua.com - Usai meraih gelar dunia Superbike pertamanya pada tahun 2021, Toprak Razgatlioglu diberi kesempatan untuk menunggangi motor Yamaha MotoGP…

9 Mei 2024

Jadwal MotoGP Le Mans 2024 : Perburuan Gelar Dunia Jorge Martin

RiderTua.com - Pada tahun 1969, Kejuaraan Dunia Balap Motor pertama kali digelar di Sirkuit Bugatti. Trek balap di selatan Le Mans…

9 Mei 2024