Categories: MotoGP

Stefan Bradl: Saya Cocok dengan Motor Yamaha….[Plus Minus Yamaha Vs Honda]

2015-motogp-stefan bradl
Setelah sebelumnya membela tim dengan motor Honda kini Stefan Bradl mengaku   cocok atau bisa jadi lebih cocok dengan motor Yamaha, alasannya motor Yamaha lebih memiliki traksi di roda belakang dan roda bagian depanpun “bersahabat” ungkapnya…
Dalam kesempatan itu pula dia berujar akan bisa catat waktu dibawah 2 menit….
Hasil tes kemarin cukup membuat Bradl senang melihat catatan waktunya masuk 10 besar tercepat… walau capaian itu tidak serta merta membuat dia berpuas diri

Minggu depan adalah 3 hari tes yang sudah ditargetkan bagi Bradl untuk menetapkan waktu dibawah 2 menit ..itu targetnya… dan sudah jelas tujuannya..
Saat tes Sepang tahun 2014 lalu bersama LCR Honda waktu tercepat yang diraihnya adalah 2: 01.112..disaat yang sama tahun lalu sebagai perbandingan motor Yamaha yang kini dinaikinya 1: 59,998 ( catatan waktu Aleix Espargaró 2014 ) sehingga tahun ini dengan motor yang lebih baru catatan dibawah 2 menit bukanlah sesuatu yang mustahil……..

Di Sepang 1 kemarin pun lumayan bagus dengan 2: 00,294 dan dengan waktu segitu dia berhasil duduk di posisi 8 tercepat…

Stefan Bradl akan memakai motor barunya di seri 1 Qatar dimana motor baru itu akan diperbaharui sasis-nya demi meningkatkan aerodinamika motor..

Beberapa rider di hari ke 4 Tes Sepang 2 akan mencoba Ban Michelin

Apa saja kelebihan Honda dibanding yamaha menurut Stefan Bradl…??

  • Rem Honda lebih stabil dibandingkan Yamaha
  • Traksi  Yamaha lebih baik daripada Honda
  • Roda depan Yamaha lebih mudah dikendalikan

Menurut Stefan Bradl lagi memang ada beberapa bagian yang dengan Honda tidak bisa dilakukan namun dengan yamaha bisa didorong dengan lebih baik..bahkan sangat signifikan …

Akan kita lihat Stefan Bradl sebagai “alat ukur” untuk kelas tim non pabrikan… akan masuk peringkat berapa setelah musim ini dengan Motor Yamaha… jika peringkatnya lebih baik dari tahun 2014.. maka artinya…dia lebih dan memang cucok dengan Motor Yamaha….

OK coy… kita lihat sama-sama…. 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Great Wall Motor Masih Mempersiapkan Produksi Mobilnya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan Great Wall Motor di Indonesia memang baru dimulai, dengan model dari Haval dan Tank yang dihadirkan terlebih…

8 Mei 2024

GWM Tank 500 Sudah Terjual Puluhan Unit?

RiderTua.com - GWM Tank 500 menjadi satu dari beberapa mobil terbaru yang dihadirkan oleh Great Wall Motor di Indonesia melalui…

8 Mei 2024

Fabio Quartararo : Ngobrol 3 Jam Bersama Mantan Teknisi Ducati, Bikin Saya Yakin dengan Proyek Yamaha

RiderTua.com - Fabio Quartararo dengan terang-terangan mengakui bahwa meski memiliki kontrak untuk musim ini di akhir 2023 lalu, dia sama…

8 Mei 2024

Neta V Tidak Jadi Dihentikan Penjualannya?

RiderTua.com - Neta sempat mempertimbangkan untuk menghentikan penjualan model V. Jelas dengan dirilisnya V-II yang merupakan model facelift, model lamanya…

8 Mei 2024

Jorge Lorenzo : Valentino Rossi Meninggalkan Yamaha Karena Cemburu

RiderTua.com - Jorge Lorenzo mengingat kembali hubungannya dengan Valentino Rossi pada saat masih bersama di Yamaha, dimana ada persaingan di…

8 Mei 2024

Honda Pop 110i ES : Motor Bebek Unik yang Harganya Rp 30 Jutaan

RiderTua.com - Motor bebek yang punya desain khas retro klasik, baru saja kembali menghadirkan Honda Pop 110i ES dengan teknologi…

8 Mei 2024