Categories: All News

“Kejamnya” Knalpot Tidak Standart…

Memang setiap orang punya tujuan masing-masing kala memodif motornya tidak terkecuali bagian akhir keluaran gas buang a.k.a Knalpot…banyak mendapat sentuhan modif baik dengan tujuan estetika pandang atau estetika ‘kuping’ bahkan ada yang sengaja dibikin plong tanpa peredam untuk memberi efek “kejut” di telinga orang dan merasa puas punya motor yang kencang ( walau suara doang )

Namun kita akan sadar dan merasa ‘tersiksa’ jika kita mendengar suara kenalpot yang ‘tidak wajar’ itu kala sakit (gigi misalnya) atau kala sakit parah dan perlu ketenangan saat pemulihan..hal ini RT rasakan sendiri…tengah malam di sebelah rumah lagi betulin motor yang mogok dengan knalpot plong… otomatis beberapa kali ‘hidup-nyala’ karena motor mogok… dan yang paling mengganggu adalah suara knalpot yang memekakkan telinga itu… terpaksa nelan pil tidur… 🙂 pules dah…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Alphard Kini Lebih Irit Bahan Bakar Dengan Teknologi Hybrid

RiderTua.com - Mobil hybrid Toyota di Indonesia kini cukup banyak modelnya dan dijual dalam harga yang bervariasi pula. Kebanyakan modelnya…

27 April 2024

Jorge Martin : Motor Tidak Ada Getaran!

RiderTua.com - Meski berada di posisi ke-5 dalam timesheet pada latihan hari Jumat di Jerez, Jorge Martin merasa dirinya jauh…

27 April 2024

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024