Categories: YAMAHA

Headlamp New Vixion Vs Old Vixion… Main aman..??


New Vixion ‘trauma’ ogah neko-neko headlampnya 😀

Sekilas pandang hanya dari gambar “sembunyi” diatas adalah “Kurang total” kalau RT nilai dari model lampu depan new vixion ini… Untuk Vixion lama tampilan “wajah” terbantu dengan lekuk model Spidometer & tachometernya…namun untuk new Vixy ini seharusnya dia “mandiri” mengangkat Pamor dan aura Street bike nya…

Tampaknya memang terlihat main aman dengan desain yang tidak terlalu mencolok dan ‘kontemporer‘… Sebagai raja Sport dan headlamp merupakan “mahkota” harusnya dapat sentuhan lebih spesial tooo….karena secara tingkatan desain tidak terlalu jauh dengan varian moped garputala ambil contoh saja MX …sebagai pembanding lain model lampu P200NS lebih berani dan berkarakter…IMHO lo ya…no offense.. 😀

Apakah trauma dengan julukan klingon 🙂 dimana untuk main tudung saja sudah gak berani…? istilahnya ora neko-neko..neki-neki.. ? tapi untuk jelasnya biar gak ada prasangka buruk kita lihat saja tampilan aslinya ntar…apakah akan ada assesoris tambahan buat tudung…misalnya plat nomor(eh… bukan asesoris yah ) 

The scorpio klingon

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Orang-orang di Luar Trek Tidak Peduli Apakah Kami Membukukan Waktu 1:38 atau 1:33 Menit

RiderTua.com - Aprilia menunjukkan performa kuat di Le Mans dalam beberapa tahun terakhir. Pada 2022 Aleix Espargaro finis ke-3 dan…

10 Mei 2024

Joan Mir : Untuk 2025 Sudah Punya Opsi Tapi Tak Mau Terburu-buru

RiderTua.com - Musim lalu, Joan Mir mengalami down dan menurut pengakuannya sendiri, mentalnya hancur total sebagai pembalap pabrikan Repsol Honda.…

10 Mei 2024

Pedro Acosta : Yang penting Saya Finis di Le Mans

RiderTua.com - Pedro Acosta punya kesamaan dengan Pecco Bagnaia. Layaknya sang juara bertahan, rookie dari tim GasGas Tech3 itu juga gagal…

10 Mei 2024

Marco Bezzecchi : Jika Meragukan Diri Sendiri Lebih Baik Saya di Rumah Saja

RiderTua.com - Tahun lalu, Marco Bezzecchi memenangkan GP Prancis di Le Mans dengan selisih 5 detik atas Jorge Martin. Namun…

10 Mei 2024

Jorge Martin : Tergantung Pada Trek Balapnya akan Lebih Baik atau Lebih Buruk

RiderTua.com - Jorge Martin memasuki seri MotoGP ke-5 di Le Mans sebagai pemimpin klasemen dengan keunggulan 17 poin. Keunggulannya itu bisa saja…

10 Mei 2024

Toyota Land Cruiser akan Mendapat Varian Listrik?

RiderTua.com - Land Cruiser masih menjadi andalan Toyota di segmen SUV mewah, terlebih di pasar SUV full size. Bahkan dengan…

10 Mei 2024