Categories: All News

Byson,NMP,PCX Mesin Paling Nyaman……Vixion Bukan Motor Balap kah..??


Setiap pabrikan tentunya punya tujuan dalam meracik dapur pacu buat varian-varian mereka sesuai dengan peruntukan,kelas dan genre(jenis)nya..tujuan daily use dan relatif efisien ya overstroke…mau buat sport pilih yang “ngebore”… mau pilih tengahnya ya yang square engine saja…


Square engine–> bore/stroke =1… ±5%( 0.95 ~ 1.04 )
  • Byson dan PCX  mirip..janjian kalee … 🙂
  • NMP walau square, strokenya lebih panjang dikit kejar torsi…
  • Layaknya type sport yang kebanyakan over bore …Vixion lebih memilih putaran bawah yang lebih ditonjolkan(overstroke dikitt..)… mirip shogun dan skutik suzuki… apakah vixion sebenarnya bukan untuk balap kah..? ( lariii… sebelum yudibatang nongol 😆 )
  • Bagaimana dengan CS 1 … cesssssss
  • Mesin overbore biasanya cenderung suka meraung di RPM tinggi…high revs
  • Square=Torsi dan power merata di semua putaran
  • Overbore=Oversquare= topspeed,torsi dan tenaga yang besar di putaran atas,sport,akselerasi cepat.
  • Overstroke=Undersquare= torsi di putaran bawah yang besar,enak saat tarikan awal,torsi lebih..
  • Apakah benar Over Bore=”bore-rosss” 😀

Karena Artikel ini sifatnya diskusi..pertanyaan RT adalah kalau Square engine adalah “penengah” dari kedua type tadi…kenapa kok tidak dibuat square saja semua motor “harian”…kan ideal banget.. 🙂

CBR 1000 RR = 76 × 55.1 mm
YZF R-1 = 78.0mm X 52.2mm
KAWASAKI ZX10R 2012 = 76 mm x 55 mm
SUZUKI GSXR 1000 2009 = 74,5 mm x 57,3mm

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Skutik Italia yang Klasik, Lambretta Resmi Rilis G350 Series II

RiderTua.com - Lambretta, merupakan pabrikan motor asal Italia yang punya desain skutik klasik legendaris. Baru-baru ini mereka telah meluncurkan skutik…

5 Mei 2024

Davide Brivio Ingin Membawa Trackhouse Aprilia Seperti Suzuki

RiderTua.com - Davide Brivio, Manajer tim Trackhouse itu bertujuan untuk mempertemukan mantan pembalap Suzuki Joan Mir dan Alex Rins dalam…

5 Mei 2024

Gresini Mengalami Momen Emas Sejak Marquez Tiba

RiderTua.com - Carlo Merlini, manajer tim Gresini, antusias usai podium diraih Marc Marquez di Jerez. Kemenangan keenam tim satelit di…

5 Mei 2024

KTM Menemukan Sesuatu yang Menarik di Tes Jerez

RiderTua.com - Francesco Guidotti, manajer tim KTM, menyampaikan pendapatnaya setelah tes terakhir, apakah kita akan melihat motor KTM RC16 yang…

5 Mei 2024

John Hopkins : Joe Roberts Pantas Berada di MotoGP

RiderTua.com - Pada balapan terakhir Moto2 di Jerez, Joe Roberts berhasil memimpin klasemen. John Hopkins yang merupakan salah satu pembalap Amerika…

5 Mei 2024

Assen Perpanjang Kontrak MotoGP dan Superbike Hingga 2031

RiderTua.com - Jika kita sebut nama salah satu sirkuit pasti kita akan mengingat kejadian atau aksi dari pembalap yang tak…

4 Mei 2024