Categories: All News

Honda VFR 1200 bikin repot Yamaha FJR 1300

Motor yang memang terlahir buat menahklukan jalanan,ribuan kilometer..dengan segala kecanggihannya…DNA Road Adventur begitu melekat…plus sporty…big sport touring sejati…walau hanya mimpiii..

Tak kan lengkap bila motor touring tanpa box(top & side box)…tampaknya desain box yang “matching” dengan lekuk body motor dan sandaran buat boncenger bikin nyaman…pun menjadikan motor berkesan mewah,dengan berbagai fitur security:genuine U-Lock,Alarm system


Selain itu dilengkapi pula dengan raised wind protection atau mereka menyebutnya Touring-screen extension….menjadikan perjalanan jadi nyaman,dipadu dengan perlengkapan navigasi… Tampaknya berbagai fitur opsional ini akan menjadikan kompetitornya Yamaha FJR 1300 harus berfikir keras untuk menandinginya… 🙂

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Fabio Quartararo : Ngobrol 3 Jam Bersama Mantan Teknisi Ducati, Bikin Saya Yakin dengan Proyek Yamaha

RiderTua.com - Fabio Quartararo dengan terang-terangan mengakui bahwa meski memiliki kontrak untuk musim ini di akhir 2023 lalu, dia sama…

8 Mei 2024

Neta V Tidak Jadi Dihentikan Penjualannya?

RiderTua.com - Neta sempat mempertimbangkan untuk menghentikan penjualan model V. Jelas dengan dirilisnya V-II yang merupakan model facelift, model lamanya…

8 Mei 2024

Jorge Lorenzo : Valentino Rossi Meninggalkan Yamaha Karena Cemburu

RiderTua.com - Jorge Lorenzo mengingat kembali hubungannya dengan Valentino Rossi pada saat masih bersama di Yamaha, dimana ada persaingan di…

8 Mei 2024

Honda Pop 110i ES : Motor Bebek Unik yang Harganya Rp 30 Jutaan

RiderTua.com - Motor bebek yang punya desain khas retro klasik, baru saja kembali menghadirkan Honda Pop 110i ES dengan teknologi…

8 Mei 2024

Jorge Martin : Pindah ke Honda? Semuanya Berisiko Tapi Quartararo Memperbarui Kontraknya dengan Yamaha

RiderTua.com - Jorge Martin selalu menegaskan bahwa dirinya pasti akan meninggalkan tim Pramac pada akhir 2024 baik untuk pindah ke…

8 Mei 2024

Jorge Lorenzo : Pecco Bisa Mengalahkan Kecepatan Marquez Tapi Tidak dalam Hal Keberanian

RiderTua.com - Setelah pensiun dari MotoGP, Jorge Lorenzo selalu mengamati dan menganalisa peristiwa di Kejuaraan Dunia MotoGP. Mantan rider asal…

8 Mei 2024