Categories: MotoSpecSUZUKI

Tale of Suzuki GSXR750

Motor sport lansiran suzuki juga punya cerita menarik populer dikelasnya pada saat pertama kali diperkenalkan 1985… saat ini sudah sangat maju teknologinya… mari kita ikuti ringkasan kisah perjalanan The “Gixxer” 750…


1985 GSXR750F

Diperkenalkan pertama kali tahun 1985 ,16-valve, 4-stroke, DOHC in-line four,749cc,karburator,106 HP,pendingin Udara…!!!


1987 GSXR750H

Sudah plus oil cooled..


1988 GSXR750J

Chassis baru,power 112 hp,748cc,oil & air cooled


1990 GSXR750L

revisi engine(749cc) karburator, suspension, body , brakes dan chassis


1991 GSXR750M

Tampilan baru,varian terakhir yang pakai oil cooled setelah itu (1992) pakai water cooled..


1995 GSXR750S

Varian terakhir yang pakai  frame double-cradle,upgrade power.


1996 GSXR750T

Chassis twin spar baru comotan RGV 500,power 118 bhp,karburator  elektronik kontrol.


1998 GSXR750W

Memakai EFI( electronic fuel injection), power naik 134 bhp.


2000 GSXR750Y

Dapat julukan superman karena desain lampu, Engine: lebih kompak namun powerfull, upgraded fuel injection,body lebih aerodinamis,speedometer baru-new LCD information (odometer, coolant temperature, clock).Frame:  re-designed twin spar frame, swingarm.


2004 GSXR750K4

Remapping ECU,147 hp


2006 GSXR750K6

New frame dan swingarm,150 hp

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Alphard Kini Lebih Irit Bahan Bakar Dengan Teknologi Hybrid

RiderTua.com - Mobil hybrid Toyota di Indonesia kini cukup banyak modelnya dan dijual dalam harga yang bervariasi pula. Kebanyakan modelnya…

27 April 2024

Jorge Martin : Motor Tidak Ada Getaran!

RiderTua.com - Meski berada di posisi ke-5 dalam timesheet pada latihan hari Jumat di Jerez, Jorge Martin merasa dirinya jauh…

27 April 2024

Chery Tingkatkan Kapasitas Produksi Omoda E5!

RiderTua.com - Penjualan mobil Chery selama beberapa bulan terakhir di Indonesia masih cukup bagus. Terlebih bagi mobil listrik terbarunya, Omoda…

27 April 2024

Dua Motor Ducati Baru yang Segera Meluncur di Indonesia!

RiderTua.com - Seperti yang kita tau, Ducati punya pilihan model yang cukup fantastis dan desainnya keren-keren. Nanti pada tanggal 3-5…

27 April 2024

Kawasaki Membawa Bimota ke Superbike: New Bimota by Kawasaki Racing Team WSBK

RiderTua.com - Kawasaki membawa Bimota kembali ke Kejuaraan Dunia Superbike.. Bimota adalah produsen sepeda motor custom dan produksi asal Italia…

27 April 2024

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024