Categories: All News

Nih dia adiknya RC213V… Motor balap electrik Honda RC-E…!!!

Kalau pabrikan lain di eropa sudah punya prototype sport elektrik gak ketinggalan pula dong Honda punya konsepnya… sebuah motor elektrik nan kompak dengan dimensi sama dengan moto3 diklaim akan menghasilkan tenaga yang powerfull,halus,dan unik…

Dengan split seat memberikan nuansa racy dan siap ngacir di sirkuit dan sampai saat ini belum ada penjelasan detail resmi dari pabrikan hanya secuil info diantaranya: Brembo brakes, Ohlins fork, shock, dan ‘chunky’ aluminium swingarm.

Well apakah hanya sebatas konsep bike…?? kalau mau lihat wujudnya..datang saja ke ajang Tokyo Motors Show

This post was last modified on 19 November 2020 09:17

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez Kembali ke Honda?

RiderTua.com - Sejak pindah ke Ducati, Marc Marquez memang sejak awal sudah menunjukkan kecepatan dibarisan depan, namun hal seperti ini membuat…

27 April 2024

Dani Pedrosa : Saya Terkejut dengan Performa Acosta dan Masalah yang Dihadapi Miller dan Binder

RiderTua.com - Dani Pedrosa akan tampil di GP Jerez sebagai entry wildcard dan akan menunggangi KTM RC 16 pabrikan ketiga akhir…

27 April 2024

Luca Marini Berharap Mendapatkan Efek Positif dari Tes Jerez

RiderTua.com - Setelah menjadi pembalap pabrikan Honda, pamor Luca Marini semakin memudar. Dia mengharapkan pembalikan tren yang sangat dibutuhkan pada…

27 April 2024

Maverick Vinales : Mungkin Massimo Rivola Ingin Saya Segera Menandatangani Perpanjangan Kontrak

RiderTua.com - Maverick Vinales tampil luar biasa di COTA Austin. Dengan kemenangannya di balapan utama, kini dia berhasil mencetak rekor sebagai…

27 April 2024

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - 10 pembalap yang lolos ke Q2.. Latihan MotoGP di Sirkuit Jerez berlangsung hari ini,…

26 April 2024

Hasil Latihan 1 Moto2 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Joe Roberts menjadi pembalap tercepat pada Latihan 1 Moto2 Spanyol setelah menguasai sesi ini…

26 April 2024