Home Tags Motogp

Tag: motogp

Berita terbaru MotoGP – MotoGP adalah salah satu ajang kejuaraan dunia balap sepeda motor. Dimana saat ini dibagi menjadi 4 kategori :  Moto3, Moto2, MotoGP dan MotoE. Sepeda motor yang dipakai dibuat khusus untuk ajang balap itu saja dan tidak dijual untuk umum.

Berita terbaru MotoGP

Berasal dari sumber terpercaya dari luar negeri tentang pembalap, tim dan perkembangan balapan motor tingkat dunia.

Berbeda dengan World Superbike yang memakai motor yang sudah di modifikasi dari  sepeda motor yang dijual untuk umum. Penyebutan nya sebetulnya salah kaprah karena sebenarnya itu adalah salah satu kategori di ajang balap itu.

Istilah yang tepat adalah Grand Prix Sepeda Motor atau GP Motor. MotoE adalah kategori baru yang mulai diperkenalkan pada musim balap 2019. Memperlombakan sepeda motor prototipe dengan tenaga elektrik ( listrik).

RiderTua.com

Fabiano Sterlacchini (Aprilia): Ketika Saya Memimpin Proyek, Saya yang Memutuskan Kemana...

RiderTua.com - Pada 2025 Fabiano Sterlacchini bergabung dengan Aprilia setelah sebelumnya berkarier di Ducati dan KTM. Tak disangka, debut insinyur asal Italia itu bersama...

2026 Tahun Terakhir Phillip Island Sebagai Tuan Rumah MotoGP?

RiderTua.com - Tahun depan sirkuit Phillip Island akan tetap berada di kalender MotoGP untuk menggelar GP Australia. Namun, 2026 merupakan tahun terakhir dalam kontrak...

Carlo Merlini (Tim Gresini): Peningkatan Besar Baik di Dalam Lintasan Maupun...

RiderTua.com - Carlo Merlini (direktur penjualan dan pemasaran tim Gresini) mengakui bahwa dengan direkrutnya bintang MotoGP Marc Marquez pada 2024, tim mereka meningkat pesat...

MotoGP 2026: Jadwal Peluncuran Tim (Part 1)

RiderTua.com - GP Thailand akan menjadi seri pembuka MotoGP 2026 yang digelar pada 27 Februari sampai 1 Maret mendatang. Tapi sebelum itu para rookie,...

Toprak Razgatlioglu: Mengubah Gaya Balap Pada 2026 Tapi akan Kembali ke...

RiderTua.com - Toprak Razgatlioglu datang ke MotoGP pada 2026 ketika Michelin berada di tahun terakhirnya di kelas utama. Dan pada 2027 MotoGP akan berganti...

Pedro Acosta: Seharusnya Ada yang Mempertimbangkan Pol Espargaro Sebagai Pembalap Permanen...

RiderTua.com - Pedro Acosta memuji performa kuat yang ditunjukkan Pol Espargaro dalam beberapa penampilannya musim ini. Pollycio memutuskan pensiun sebagai pembalap reguler MotoGP pada...

Aki Ajo (KTM): Senang dengan Hasil dan Peningkatan Kami Secara Keseluruhan...

RiderTua.com - Terkait kemajuan KTM di musim 2025 Aki Ajo (manajer tim Red Bull KTM) mengatakan, "Satu musim telah berakhir. Saya harus mengatakan bahwa...

Jorge Lorenzo: Pecco Bagnaia Butuh Psikolog Olahraga

RiderTua.com - Menurut Jorge Lorenzo, Pecco Bagnaia harus bekerja sama dengan psikolog olahraga. Rider Ducati Lenovo itu harus bangkit dari keterpurukan yang dialaminya musim...

Pirelli: Kami Harus Menghormati Kontrak Dorna dengan Michelin dan Tak Ingin...

RiderTua.com - Pada 2027 ketika regulasi di kelas utama berganti yang baru, Pirelli akan bertanggung jawab untuk memasok ban MotoGP menggantikan Michelin. Pabrikan ban...

Toprak Razgatlioglu: Jika MotoGP Kembali Digelar di Turki Pada 2027 Saya...

RiderTua.com - Setelah 3 kali menjadi juara dunia WSBK, tahun depan Toprak Razgatlioglu pindah ke MotoGP bersama tim Pramac Yamaha. "Saya selalu bermimpi menjadi...

Nadia Padovani: Fausto Gresini Pernah Bilang, ‘Kalau Terjadi Apa-apa Sama Saya...

RiderTua.com - Fausto Gresini meninggal dunia pada Februari 2021 dan sejak saat itu istrinya Nadia Padovani bersama anak-anak mereka (Luca dan Lorenzo Gresini) mengambil...

Augusto Fernandez: Terkait M1 V4 Saya akan Memberikan Pernyataan yang Meyakinkan,...

RiderTua.com - Pada 2025, Augusto Fernandez tiga kali tampil sebagai wildcard dengan mengendarai M1 V4 yang baru di Misano, Sepang dan terakhir di Valencia....

Herve Poncharal: Penurunan Performa Pecco Bagnaia Disebabkan Oleh Kedatangan Marc Marquez

RiderTua.com -  Manajer tim Tech3, Herve Poncharal, melontarkan pandangan menarik terkait performa Pecco Bagnaia di paruh musim. Menurutnya, penurunan performa Juara Dunia itu bukan disebabkan...

Nicolo Bulega: Sempat Ragu Naik ke MotoGP, Valentino Rossi adalah Orang...

RiderTua.com - Usai meraih runner-up WSBK 2025, Nicolo Bulega dipanggil Ducati untuk menggantikan Marc Marquez yang cedera dalam 2 seri MotoGP terakhir. Rider tim...