Home MotoGP Marc Marquez : Patah Kaki sebulan kemudian Balapan dan jadi Juara… Patah...

    Marc Marquez : Patah Kaki sebulan kemudian Balapan dan jadi Juara… Patah kelingking seminggu kemudian Gak ikut balapan…???

    Marquez luka jari

    RiderTua.Comโ€” Bukan kali ini saja Marquez cedera dengan motor trail saat latihan .. jelang musim balap 2014 lalu tepatnya akhir Februari 2014 Marquez mengalami patah kaki ( betis) saat latihan dengan Motor “garuk tanah” ..sebulan kemudian tepatnya 23 maret 2014 saat seri pertama Qatar digelar Marquez langsung Podium 1 dengan mengalahkan Rossi dengan selisih 0,1 detik…kalau tidak salah tanpa mengikuti sesi latihan pra musim……….
    Dengan luka patah kaki saja bisa juara 10 kali berturut-turut… lah kalau “hanya” luka kelingking apakah mungkin akan absen…????


    Marquez latihan mini motorcross

    Namun melihat posisi lukanya sepertinya akan sulit pegang stang motor…posisi plat titanium yang di’cangkok’kan di jarinya yang patah dekat sekali dengan tangan, menurut Dr. Mir masalahnya ketika melakukan pengereman sangat dibutuhkan kekuatan dan stabilitas..dan dengan kondisi ini kata dokter dikhawatirkan akan menjadi kendala bagi Marquez… walau Marquezย sempat bilang pada Boss Balap HRCย Livio Suppo…ย don’t worry…!!!
    Namun dokter lain (Dr. Costa)bilang para rider motogp tahu bagaimana cara menahan rasa sakit……..

    Konten promosi pihak ketiga โ€“ hasil dapat berbeda untuk setiap individu.

    Bagaimana kemungkinan dua rider Honda Marquez dan Dani turun di Jerez ?..dimana walau terluka mereka berjanji akan ikut balapan… Para petinggi balap Honda pun sepertinya tidak akan memaksa, namun Aoyama masih dicadangkan buat rider seri Spanyol minggu ini…kepastian akan muncul setelah hari Jumat… akankah kedua rider Honda dari Spanyol ini akan turun bareng…. dengan kondisi terluka…???

    pedrosa dani alien

     

    © ridertua.com

    Konten promosi pihak ketiga โ€“ hasil dapat berbeda untuk setiap individu....

    16 KOMENTAR

    1. meragukan tp bukan tidak mungkin , Lorenzo aj pas d Assen 2013 ttep bsa ikut balapan stelah patah lengan bahu :v

    2. Pak RT, yang lebih bahaya buat seorang rider itu “Patah Semangat”.
      Saya kira, semangat marquez lebih gede ketimbang patah kelingkingya..IMHO..

    TINGGALKAN BALASAN

    Silakan masukkan komentar Anda!
    Silakan masukkan nama Anda di sini