Categories: Otomotif

Ini Daftar Ubahan Si Kembar Calya-Sigra Facelift !

RiderTua Blog – Pembicaraan mengenai Calya-Sigra Facelift seakan tak berhenti sampai disitu. Ini terjadi setelah muncul sejumlah spyshot di dunia maya yang memperlihatkan desain baru dari LCGC kembar Toyota-Daihatsu tersebut. Ini daftar ubahan si kembar Calya-Sigra Facelift.

Baca juga: Inden Toyota Calya Facelift Bisa Dilakukan Walau Belum Dirilis

Ini Daftar Ubahan Si Kembar Calya-Sigra Facelift !

Baru-baru ini, terungkap bahwa Calya-Sigra Facelift akan diluncurkan pada minggu depan. Keduanya diluncurkan di dua lokasi yang berbeda. Calya Facelift dirilis di Jakarta Pusat, sementara Sigra Facelift di Tangerang.

Lalu apa saja ubahan pada Calya-Sigra Facelift?

Ubahannya dilakukan dari luar ke dalam. Untuk Calya, ada beberapa bagian eksterior yang diubah. Mulai dari front grille, LED headlamp, backdoor garnish, alloy wheel, dan retractable mirror.

(Autonetmagz.com)

Interior Calya juga diubah, dengan steering switch, audio touch screen, phone storage, dan back pocket baru. Warna dark brown mendominasi bagian dalam kabin. Akan ada dua pilihan warna baru, yaitu Bronze Mica Metallic dan Silver Metallic. Mesinnya tidak banyak berubah.

Untuk Sigra sendiri mungkin sama dengan Calya. Hanya saja, desain barunya tidak terlihat sama persis dengan Calya. Entah apa maksud Daihatsu yang mulai menggunakan desain sendiri pada LCGC andalannya tersebut.

Referensi: Liputan6.com (09/09/2019)

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Latihan Bebas Moto3 Spanyol 2024

RiderTua.com, Jerez de la Frontera - Jumat (26/4/2024), Pembalap CFMoto Aspar Racing, David Alonso menjadi yang tercepat dalam Latihan Bebas…

26 April 2024

Chery Hadirkan Tambahan Fitur Untuk Omoda E5

RiderTua.com - Chery telah sukses dalam menjual Omoda E5 di Indonesia sejak diluncurkan bulan Februari lalu. Mobil SUV listrik ini…

26 April 2024

Jorge Martin : Berhati-hati di Awal Balapan Agar Tidak Muncul Masalah Getaran

RiderTua.com - Pada konferensi pers di Jerez, Jorge Martin menjelaskan bahwa dia masih perlu meningkatkan diri di GP Spanyol. Rider…

26 April 2024

Toyota Kijang Innova Reborn yang Masih Laris Terjual

RiderTua.com - Toyota cukup sukses dalam menghadirkan Kijang Innova Zenix sejak setahun lalu di Indonesia. Sebab mobil medium MPV ini…

26 April 2024

Mini Aceman Resmi Dirilis, Crossover Listrik yang Tampil Menarik

RiderTua.com - Mini memang dikenal dengan sejumlah produknya yang memiliki kualitas tinggi. Termasuk mobil listrik pertamanya yang dirilis beberapa tahun…

26 April 2024

Mitsubishi Hadirkan Penyegaran Untuk ASX di Eropa

RiderTua.com - Mitsubishi memiliki beberapa mobil SUV yang dijualnya di pasar global. Salah satunya ASX, yang sebenarnya merupakan versi Eropa…

26 April 2024