Categories: Sepeda Motor

Yamaha TZ 250 Versi Grand Prix

RiderTua – Yamaha TZ 250 Versi Grand Prix. Yamaha TZR250 adalah sepeda motor yang diproduksi oleh prabrikan sepeda motor Jepang, Yamaha antara tahun 1986 dan 1995. Yamaha memproduksi motor dua tak ini berbasiskan pada motor balap Yamaha TZ250. Varian ini awalnya dibuat dengan bermesin twin paralel, reverse cylinder dan akhirnya diproduksi dengan 90 ° V-twin.

Yamaha TZ 250 Versi Grand Prix

Sepeda motor ini adalah pengembangan dan penerus dari Yamaha seri RD 250 / Yamaha RD350LC yang populer tahun 1980-an. Dibekali dengan Yamaha Power Valve System ‘YPVS’ yang mengatur naik dan turun port knalpot tergantung pada putaran mesin. Motor servo YPVS mulai terbuka sekitar 6.000 rpm. Untuk versi standar pabrikan motor ini menghasilkan power 45 hp saja akibat pembatasan knalpot standar dan pengapian.

YPVS sebenarnya adalah teknologi yang dimaksudkan untuk perbaikan emisi. Namun dengan sistim ini selain motor dua tak berkurang kadar emisinya Torsi juga ikut meningkat. Cara kerjanya dengan menggunakan katup(Valve) yang memungkinkan timing gas buang bisa bervariasi(variable exhaust timing). Hal ini berkaitan dengan putaran mesin demi mengoptimalkan waktu pembuangan di manapun pada rentang rpm tertentu

  • Manufacturer : Yamaha Motor Company
  • Production : 1986–1995
  • Predecessor : Yamaha RD250
  • Class : sport bike
  • Power : 45 hp (34 kW) (restricted)
  • Wheelbase : 1,370 mm
  • Weight : 127 kg (dry), 150 kg (wet)

This post was last modified on 17 November 2020 07:49

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Daihatsu Sigra Memimpin Penjualan Mobil Bulan Februari 2024

RiderTua.com - Daihatsu sudah tidak bisa diremehkan lagi soal penjualan mobilnya di Indonesia. Apalagi untuk mobil murahnya, Sigra, yang mampu…

19 Maret 2024

MG Motor Siap Rilis Mobil Baru di Indonesia

RiderTua.com - MG Motor telah sukses dalam meluncurkan dua mobil listriknya di Indonesia pada bulan lalu. Namun itu saja belum…

19 Maret 2024

Manajer Tim GASGAS Tech3 : Penasaran Melihat Aksi Acosta di Portimao, Siapa yang Dia Asapi?

RiderTua.com - Debut Pedro Acosta di MotoGP sungguh menarik. Rookie dari tim GasGas Tech3 itu langsung melaju ke Q2 dengan…

19 Maret 2024

Daihatsu Tak Mau Buru-buru Hadirkan Mobil Niaga Listrik

RiderTua.com - Daihatsu masih memimpin penjualan mobil niaga ringan di Indonesia selama beberapa tahun terakhir. Sementara itu, segmennya kini diisi…

19 Maret 2024

Penjualan Wuling Binguo Menurun Drastis Bulan Lalu?

RiderTua.com - Wuling kini memiliki tiga mobil listrik yang dijual di Indonesia, terdiri dari Air EV, Binguo, dan Cloud EV.…

19 Maret 2024

Miguel Oliveira : Tim Trackhouse Punya Banyak Potensi

RiderTua.com - Segalanya belum berjalan baik bagi Miguel Oliveira mengingat Tim Trackhouse masih dalam tahap pengembangan. Rider asal Portugal itu…

19 Maret 2024