Categories: MotoGP

Triple Crash MotoGP Jerez, Lorenzo, Dovizioso dan Pedrosa… Siapa yang Salah?

RiderTua MotoGP – Triple Crash MotoGP Jerez, Lorenzo, Dovizioso dan Pedrosa. Pedrosa sangat miring ketika Lorenzo kembali ke arahnya, mereka bersentuhan, kemudian Pedrosa terlempar ( high side) dan mengakibatkan crash ketiganya ..

Akibat insiden ini Marc Marquez  memimpin hampir 7 detik di depan. Insiden itu dimulai saat duo Ducati saling overtake. Hingga pada sebuah tikungan ( T-6) Dovi berhasil menyalip Lorenzo namun melebar, sementara Lorenzo ingin kembali ke racing line dia… Dan nasib kurang beruntung ketika disaat yang sama Dani berusaha masuk dari sisi dalam namun berbenturan dengan Lorenzo dan menyambar Dovi..


Berikut Videonya

 

This post was last modified on 7 Mei 2018 05:35

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Peluang Citroen Mengekspor Mobil Rakitan Lokal

RiderTua.com - Citroen telah memastikan akan memulai produksi mobilnya di Indonesia pada Juli mendatang. Model yang akan dirakitnya untuk pertama…

26 April 2024

Marc Marquez : Ternyata Aku Masih Cukup Cepat!

RiderTua.com - Bagaimana jika Marc Marquez tetap melanjutkan dengan Honda?.. 'Saya bisa patah semangat ' katanya... Marc Marquez dipindahkan dari…

26 April 2024

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024